Ide Konten Youtube Buat Introvert, Tanpa Menampilkan Wajah Tetap Bisa Jadi Youtuber Kok!

- 26 April 2021, 14:49 WIB
Ilustrasi Youtube.
Ilustrasi Youtube. /Pixabay/ TymonOziemblewski

Baca Juga: Sempat Trending dan Viral, Zaskia Mecca Soroti Cara Bangunin Sahur yang Tidak Etis

Pastikan hati hati dalam merekam saat api kompor menyala ya. Untuk memperjelas informasi, kamu bisa menambahkan teks pada video yang dibuat.

Misalnya saat menunjukkan alat dan bahan, beri teks agar penonton makin antusias dengan videomu.

Hal ini juga memudahkan penonton untuk mencatat resep. Tambahkan backsound musik yang menarik agar video lebih nyaman ditonton.

4. Review Peristiwa Viral

Kalau kamu suka nonton berita, bisa juga dengan memberikan review seputar peristiwa yang sedang viral. Bisa dari hal hal receh hingga film terbaru. 

Baca Juga: Ini Cara Bayar Tilang Elektronik di Banyumas, Surat Tilang Dikirimkan ke Alamat Sesuai Plat Nomer yang Terekam

Berikan pendapatmu dengan voice over atau suara saja, tanpa menampilkan wajah kepada penonton.

Kamu bisa mengkreasikan suara kamu dengan berbagai video dan teks untuk memperkaya tampilan video.

5. Traveling

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah