Hukum Mencicipi Masakan Saat Puasa, Batal atau Tidak? Berikut Penjelasan Buya Yahya

- 9 April 2022, 16:18 WIB
ilustrasi Hukum Mencicipi Masakan Saat Puasa, Batal atau Tidak? Berikut Penjelasan Buya Yahya
ilustrasi Hukum Mencicipi Masakan Saat Puasa, Batal atau Tidak? Berikut Penjelasan Buya Yahya /

Mencicipi masakan tidak membuat batal puasa ketika hanya sampai di lidah lalu dibuang kembali atau dilepeh dalam istilah jawa.

"Mencicipi maksudnya hanya diletakkan di lidahnya, setelah itu dilepeh atau dibuang, jangan ditelan," tegasnya.

Baca Juga: Perintah Puasa Terdapat Pada Al Quran Surat Ini, Simak Penjelasan Gus Baha

Oleh karena itu, kesimpulan dari pertanyaan bagaimana hukum mencicipi masakan saat puasa adalah boleh dilakukan selama tidak ditelan.***
--

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah