5 Menu Bukber di Rumah? Resep Buka Puasa Anti Ribet

- 14 April 2022, 15:59 WIB
Ayam Teriyaki ala Devina Hermawan. Bukber di Rumah? Ini Menu Bukber Anti Ribet
Ayam Teriyaki ala Devina Hermawan. Bukber di Rumah? Ini Menu Bukber Anti Ribet /Tangkap layar Youtube.com/Devina Hermawan

PORTAL PURWOKERTO - Buka puasa dengan menu yang mudah dibuat dan anti ribet, ini 5 rekomendasi menunya.

Bukber di rumah bareng keluarga dan teman-teman bisa menjadi pilihan. Apalagi saat ini masih masa pandemi Covid-19.

Tidak usah bingung, menmbuat menu buka puasa bersama. Karena banyak menu bukber yang anti ribet dan bisa dibuat dengan mudah di rumah.

Baca Juga: Resep Opor Ayam Kampung Menu Masakan Khas Hari Raya Idul Fitri

Simak beberapa menu buka puasa bersama yang praktis, yang di rangkum Portal Purwokerto dari berbagai sumber:

1. Salad Buah

Untuk menu pembuka bisa coba salad buah. Selain menyehatkan, salad buah juga gampang disiapkan.

Bahan untuk salad buah bisa menggunakan irisan stoberi, nanas, kiwi, buah naga, semangka, dan mangga. Sebelum dipotong-potong, masukkan terlebih dahulu buah-buahan ke dalam kulkas agar lebih segar.

Sebagai pelengkap bisa tambahkan yoghurt dan madu.

2. Kolak Pisang Ubi

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x