Hanya 3 Bahan! Resep Kue Keranjang Khas Perayaan Imlek 2023, Rasa Enegnya Jadi Berkurang!

- 18 Januari 2023, 15:12 WIB
Hanya 3 Bahan! Resep Kue Keranjang Khas Perayaan Imlek 2023, Rasa Enegnya Jadi Berkurang!
Hanya 3 Bahan! Resep Kue Keranjang Khas Perayaan Imlek 2023, Rasa Enegnya Jadi Berkurang! /Youtube Domo Bramantyo/



PORTAL PURWOKERTO - Simak resep kue Keranjang hanya dengan 3 bahan sudah bisa membuatnya. Kue khas perayaan Imlek 2023 ini akan jadi lebih ekonomis dan memudahkan Anda yang ingin membuat kue dengan dana terbatas atau memang menyukai rasa yang tidak terlalu eneg.

Resep kue keranjang ini hanya menggunakan 3 bahan dan sudah bisa digunakan saat perayaan Imlek 2023 ini. Sebagai informasi kue keranjang merupakan kudapan yang lezat disantap khas perayaan Imlek.

Kudapan enak yang bisa dimakan atau dibagikan bersama untuk keluarga dan teman. Karena kue keranjang memiliki filosofi, yaitu tentang kesejahteraan dan kemakmuran.

Kue yang terbuat dari bahan ketan ini merupakan kudapan khas Cina atau seringkali disebut dengan dodol Cina.

Baca Juga: Yuk Intip Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023, Ini Lho Tanggal Merah Buat Ambil Cuti Liburan Tahun Ini

Nah menggunakan tiga bahan saja kue keranjang sudah bisa dibuat. Lantas apa saja bahan-bahannya?

#Bahan-bahan

- 350 gram tepung ketan
-350 gram gula pasir
- 400 ml air panas

Nah untuk cara membuatnya adalah sebagai berikut:

1. Lelehkan gula pasir menggunakan panci di atas kompor.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x