Kalender Jawa Sabtu 21 Januari 2023: Cek Peristiwa Penting hingga Hitungan Weton, Neptu dan Wuku Primbon Jawa

- 20 Januari 2023, 14:47 WIB
Kalender Jawa hari ini Sabtu 21 Januari 2023 lengkap Peristiwa Penting hingga Hitungan Weton, Neptu dan Wuku Primbon Jawa.*
Kalender Jawa hari ini Sabtu 21 Januari 2023 lengkap Peristiwa Penting hingga Hitungan Weton, Neptu dan Wuku Primbon Jawa.* /PORTAL PURWOKERTO /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO- Kalender Jawa hari ini Kamis 21 Januari 2023, cek peristiwa penting hingga hitungan weton, neptu, dan wuku Primbon Jawa.

Kalender Jawa Sabtu 21 Januari 2023 mencatat ada weton, neptu, dan wuku menurut Primbon Jawa. Sedangkan di kalender internasional ada peristiwa penting yang terjadi bertepatan dengan hari ini.

Kalender Jawa yang berisi weton, neptu, dan wuku hari ini tanggal 21 Januari 2023 masih banyak yang belum mengetahuinya. Ada peristiwa penting apa hari ini?

Berikut informasi lengkap mengenai kalender Jawa Sabtu, 21 Januari 2023 menurut Primbon Jawa lengkap dengan peristiwa penting, weton, neptu, dan wuku.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Tanggal 20 Januari 2023 : Weton, Neptu, Wuku, dan Peristiwa Penting

Tanggal 21 Januari 2023 merupakan hari Sabtu bertepatan dengan tanggal hijriyah 28 Jumadil Akhir 1444 H.

Dalam kalender Jawa Sabtu, 21 Januari 2023 adalah tanggal 28 Jumadilakir 1956 Ehe-tahun Jawa. Tanggal 5 Januari 2023 di kalender Jawa memiliki pasaran Pahing dengan weton Sabtu Pahing.

Sementara neptu Sabtu, 21 Januari 2023 adalah 18 dengan wuku Galungan. Jumlah neptu 18 ini terbilang besar dibanding weton lainnya di Primbon Jawa.

Dengan demikian, hari ini tanggal 21 Januari 2023 di kalender Jawa adalah tanggal 28 Jumadilakir 1956 Ehe-tahun Jawa dengan weton Sabtu Pahing, neptu 18 wuku Langkir.

Wuku Langkir dalam Primbon Jawa lambang dewanya Bathara Kala. Memiliki watak watak angkara, mengusik orang lain. Akan tetapi jika berupaya menempuh laku kebajikan segera memahami, disebabkan oleh hatinya yang tajam dan pandai, sehingga apa yang diajarkan kepadanya segera dapat dikuasai.

Baca Juga: Kalender Jawa Kamis 19 Januari 2023, Lengkap Dengan Watak Weton Kamis Kliwon, Neptu dan Wuku Apa

Menurut Primbon Jawa, orang yang lahir dengan weton Sabtu Pahing memiliki watak seperti Lakuning Geni, yang berarti memiliki watak seperti api.

Weton Sabtu Pahing ini digambarkan sebagai sosok yang mudah marah, mudah terhasut, mau menang sendiri, dan tidak memiliki pendirian yang tetap.

Selain itu, weton Sabtu Pahing ini juga bisa dibilang sosok yang pemberani. Ia tidak segan bertarung jika ada yang berani mengganggunya.

Namun meskipun demikian, weton Sabtu Pahing ini memiliki kelebihan, yakni sikapnya yang luwes dan gampang bergaul hingga memiliki banyak teman.

Meskipun gampang emosi, ia ternyata sosok yang mudah memaafkan tidak mudah dendam ke orang lain. Berikut peristiwa penting yang terjadi bertepatan dengan tanggal 21 Januari 2023:

Baca Juga: Watak Weton Rabu Wage Neptu 11 di Kalender Jawa Hari Ini, Pancasuda Sumur Sinaba, Berikut Penjelasannya

1. Tahun 1643, Abel Tasman menjadi orang Eropa pertama yang diketahui mencapai kepulauan Tanah Van Diemen (sekarang Tasmania) dan Selandia Baru serta melihat kepulauan Fuji pada tahun 1643. Ia dan awak kapalnya berhasil memetakan cukup banyak bagian Australia, Selandia Baru, dan Kepulauan Pasifik yang mereka temui.

2. Tahun 1720, Swedia dan Rusia menandatangani Perjanjian Stockholm. Perjanjian Stockholm menandai dialog pertama negara industri dan negara berkembang yang membahas pertumbuhan ekonomi, pengendalian pencemaran, dan kelangsungan hidup manusia di seluruh dunia.

3. Tahun 1793, di Prancis, Raja Louis XVI dihukum mati dengan guillotine. Hal ini setelah ia didakwa bersalah dengan dakwaan pengkhianatan oleh Konvensi Nasional Prancis.

4. Tahun 1908, di New York, merokok oleh wanita dinyatakan ilegal dan hal ini telah disahkan oleh Undang Undang. Namun hal tersebut kemudian diveto oleh wali kota.

5. Tahun 1985, di Indonesia, salah satu candi terbesar di Indonesia, Candi Borobudur, di bom oleh sekelompok Islam ekstremis.

6. Tahun 2018, Perusahaan startup “Rocket Lab” berhasil meluncurkan roket Elektron pertama ke orbit Bumi.

Demikian informasi mengenai kalender Jawa Kamis 21 Januari 2023, cek peristiwa penting hingga hitungan weton, neptu, dan wuku Primbon Jawa.***

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x