Doa dan Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban Idul Adha Untuk Orang Lain, Bismillahi Allahumma Wallahu Akbar

- 25 Juni 2023, 13:29 WIB
Doa dan Tata Cara Memotong Hewan Kurban Idul Adha
Doa dan Tata Cara Memotong Hewan Kurban Idul Adha /mufidpwt/Pixabay

 

PORTAL PURWOKETO - Ini doa menyembelih hewan kurban idul adha 2023 untuk orang lain dan doa memotong hewan kurban untuk 7 orang lengkap dengan tata caranya

Perayaan Hari Raya Idul Adha sebentar lagi, di sejumlah tempat melaksanakan peyembelihan hewan kurban pada Kamis 29 Juni 2023. Sesuai sunnah untuk menyembelih hewan qurban terlebih dahulu harus dibacakan doa menyembelih kurban dan ada tata caranya

Berkurban saat Idul Adha hukumnya  adalah sunnah muakkadah bagi yang mampu, artinya sunnah yang dianjurkan untuk dilakukan.

Penyembelihan hewan kurban dapat dilakukan pada hari raya Idul Adha, 10 Dzulhijjah hingga tiga hari setelahnya, atau hari Tasyrik, yaitu 11,12,13 Zulhijah.

Untuk melengkapi ibadah, kita dianjurkan untuk berdoa ketika hewan kurban disembelih. Doa ini dibaca dengan harapan bahwa Allah akan menerima pengorbanan kita.

Baca Juga: Jadwal Operasional PT BPR BKK Jatilawang, 28-29 Juni 2023 Libur Idul Adha, Tanggal 30 Juni Buka atau Tutup?

Doa memotong hewan kurban bisa diwakilkan kepada orang lain.  

Perayaan Hari Raya Kurban, Idul Adha adalah  perintah  langsung dari Allah,umat Islam untuk memotong atau menyembelih hewan seperti sapi, kambing, domba dan sejenisnya untuk dibagikan kepada masyarakat.

Mengapa ada doa pemotongan hewan ternak untuk 7 orang, sebab agian besar ternak untuk hewan kurban di tanah air adalah sapi, kambing dan domba. Sapi di beli secara patungan oleh 7 orang, sehingga ada doa khusus untuk menyembelih hewan kurban untuk 7 orang.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x