Apakah Benar Tanggal 24 Juni Planet Akan Sejajar Pada Jumat Jam ini, Peristiwa Penting 24 Juni Sunoo Ultah

23 Juni 2022, 11:30 WIB
Sunoo ENHYPEN, Apakah Benar Tanggal 24 Juni planet akan sejajar? Tunggu di Jumat Jam ini, Peristiwa Penting Lain  24 Juni Sunoo Ulang Tahun /@ehnypen

PORTAL PURWOKERTO - Apakah benar tanggal 24 Juni Planet akan sejajar, menurut perhitungan ahli astronomi ini adalah peristiwa yang sama pernah terjadi pada Desember 2004.

Para ahli astronomi dunia sangat menunggu fenomena langka planet sejajar pada Jumat tanggal 24 Juni 2022 atau besok.

Fenomena alam yang sangat langka, planet sejajar yang bisa dilihat di Indonesia pada Jumat 24 Juni 2022 dimana terdapat 7 planet sejajar. Namun hanya 5 planet yang akan terlihat terang.

Twitter InfoAstronomy.org menyebut, Lima dari tujuh planet yang akan terlihat di Bumi seolah dalam garis lurus  adalah yakni Mercurius, Venus Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus akan terlihat  berbarengan.

Baca Juga: Apa yang Terjadi Jika 5 Planet Sejajar, Fenomena Planet Sejajar 24 Juni Apa Dampaknya Bagi Bumi

Namun untuk benda langit Uranus dan Neptunus tidak terlihat dalam mata telanjang karena  cahayanya terlalu redup.

Fenomena ini pernah terjadi pada Desember 2004 dan akan berulang pada 24 Juni tahun ini. Ahli astronomi menyebut fenomena langka planet sejajar kembali terlihat pada tahun 2040.

Kapan waktu yang tepat untuk mengamati, amati langit timur mulai jam 04.45 pada waktu daerahmu pada Jumat 24 Juni 2022.

Peristiwa penting pada tanggal 24 Juni adalah ulang tahun Sunoo

Netizen menyebut jika pada 24 Juni nanti ada fenomena planet sejajar, bertepatan dengan ulang tahun selebriti Korea Sunoo.

Baca Juga: Kapan Terjadinya Planet Sejajar? Simak Informasi Fenomena Alam Langka yang Diperkirakan di Tanggal Ini

@sunsung dalam cuitannya di Twitter mengatakan, katanya pada 24 Juni nanti ada fenomena planet sejajar yang mana bertepatan sama dengan ultahnya sunoo, jd ke inget juni tahun lalu juga ada fenomena strawberry supermoon. Woow sunoo you're so special kaya nya apapun yg berhubungan dgn sunoo itu selalu menakjubkan,’ tulisnya.

Sementara @rin di Twitter menimpali “bahkan semesta pun ikut merayakan hari spesial seorang Kim Sunoo,” katanya.

“dan fakta paling mengejutkan adalah fenomena ini terjadi 1000 tahun sekali,”tulis @rin lagi.

Siapa Kim Sunoo adalah satu satu anggota dari boy grup HYPHEN yang resmi debut 30 November 2022.

HYPHEN dibentuk melalui ajang audisi pencarian bakat I Land. Bersama dengan boy grupnya Sunpp melejit dan banyak penggemarnya.

Baca Juga: Ada Apa Tanggal 24 Juni 2022? FENOMENA LANGKA Planet Sejajar, Hari Bidan Nasional dan Peristiwa Penting Lain

Berikut ini adalah Biodata Kim Sunoo

Nama panggung Sunoo  

Nama lahir Kim Seon Woo

Tempat lahir Suwon Gyeonggi Do, Korea Selatan

Tanggal lahir 24 Juni 2002

Pendidikan Hanlim Arts High

Zodiak Cancer

Tinggi Badan 175 cm

Tahun Debut 2022 di bawah agensi BE:Lif Entertainment.

Itulah peristiwa pada tanggal 24 Juni planet akan sejajar hingga peristiwa penting 24 Juni adalah ulang tahun Sunoo.***

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler