Bintang Juventus Cristiano Ronaldo Mengaku Tak Suka Nonton Sepakbola, Loh Kok Bisa? Kan Pesepakbola

- 15 Desember 2020, 16:29 WIB
Bintang Juventus Cristiano Ronaldo.
Bintang Juventus Cristiano Ronaldo. /Twitter @cristiano/

PORTAL PURWOKERTO – Pemain sepakbola, hampir dipastikan akan menyukai menonton pertandingan sepakbola.

Bisa jadi sebagai ajang evaluasi, melihat kemampuan calon lawan atau sebagai hiburan saja.

Ternyata tidak semua pesebakbola suka menonton pertandingan si kulit bundar.

Sekelas pemain bintang dunia, Cristiano Ronaldo ternyata mengaku tidak suka menonton sepakbola lewat layar kaca.

Baca Juga: Gol Terakhir Ricky Yacob, Salam Perpisahan dengan Dunia Sepakbola

Padahal bintang Juventus ini telah memenangi 5 gelar Ballon d'Or serta mengantarkan tim yang pernah dibelanya meraih gelar-gelar bergengsi, melalui sepakbola.

Pemain sepakbola berjulukan CR7 ini terang-terangan mengakui tak suka menyaksikan pertandingan sepak bola. Daripada sepakbola, Ronaldo lebih memilih menyaksikan tinju atau UFC.

“Sepak bola adalah passion buat saya, tapi saya lebih memilih nonton olahraga lain di TV,” ujar Cristiano Ronaldo seperti dikutip Portal purwokerto dari Pikiran Rakyat berjudul Cristiano Ronaldo Akui Tak Suka Nonton Sepakbola, CR7 Ungkap Tontonan Olahraga Favoritnya’, Selasa 15 Desember 2020.

Baca Juga: Jalannya Pertandingan Saat Juventus Bantai Barcelona di Liga Champions Hari Ini

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x