Inilah Alasan Mengapa Bangsa Indonesia Harus Terlibat Dalam Upaya untuk Mewujudkan Perdamaian Dunia

- 19 Januari 2022, 09:58 WIB
Ilustarasi PBB.Inilah Alasan Mengapa Bangsa Indonesia Harus Terlibat Dalam Upaya untuk Mewujudkan Perdamaian Dunia
Ilustarasi PBB.Inilah Alasan Mengapa Bangsa Indonesia Harus Terlibat Dalam Upaya untuk Mewujudkan Perdamaian Dunia /Pixabay/edgarwinkler

PORTAL PURWOKERTO - Alasan mengapa Indonesia harus terlibat dalam upaya untuk mewujudkan perdamaian dunia.

Mengapa bangsa Indonesia harus terlibat dalam upaya untuk mewujudkan perdamaian dunia Usai perang dunia

Penjelasan singkat mengapa bangsa Indonesia harus terlibat dalam upaya untuk mewujudkan perdamaian dunia dengan mengutip penjelasan dari Sumar S Pd seorang pengajar di Purwokerto.

Perdamaian dunia memiliki arti sangat penting bagi kemajuan sebuah negara kemanusiaan, kesejahteraan umat, keamanan dunia hingga tujuan sosial dan kemanusiaan.

Baca Juga: Arti Pin yang Dikenakan Member BTS di Sidang Umum PBB 2021, Ternyata Program Pemimpin Dunia Termasuk Indonesia

Tujuan politik luar Negeri Indonesia adalah jelas untuk menciptakan ketertiban dunia sesuai dengan amanat dalam Undang Undang Dasar 1945.

Dengan adanya perdamaian dunia maka hubungan internasional akan terjalin dengan baik. Setiap negara dapat saling memenuhi kebutuhannya masing masing. Menjamin kemajuan dan kelangsungan peradaban negara negara di dunia.

 

Pernyataan sikap Indonesia untuk menjaga perdamaian dunia tertuang dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 yang berbunyi:

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah