Siapa Pemilik Unilever, Benar Dukung Israel?

- 31 Oktober 2023, 16:01 WIB
Siapa Pemilik Unilever, Benar Dukung Israel?
Siapa Pemilik Unilever, Benar Dukung Israel? /Unilever

PORTAL PURWOKERTO - Siapa pemilik Unilever? Perusahaan yang memiliki beragam merek di Indonesia. Mulai dari produk makanan hingga produk kecantikan dan pembersih rumah tangga.

Unilever merupakan salah satu merk yang diboikot karena membela Israel. Sudah 75 tahun berlalu sejak pertama kali Israel menjajah Palestina dan menghancurkan kehidupan orang-orang yang bermukim di kawasan Palestina. 

Sedikit demi sedikit kawasan yang dimiliki oleh orang-orang Palestina direbut dengan paksa oleh orang-orang Israel. Bahkan akibat perang yang terjadi pada tahun 1948 negara Palestina terbagi menjadi 3 bagian. Negara Israel, Tepi Barat (Palestina), dan Jalur Gaza (Palestina).

Keberadaan Pendudukan Israel di tanah Palestina semakin parah. Sebuah gerakan anti kekerasan bernama BDS(Boycott, Divestment, Sanctions) alias gerakan Boikot, Divestasi, Sanksi berupaya untuk menekan Israel agar mematuhi hukum Internasional. 

Gerakan boikot yang dilakukan salah satunya adalah dengan melakukan boikot terhadap perusahaan yang berdiri di atas tanah Palestina yang dikuasai Israel dan juga boikot terhadap perusahaan yang mendukung negara Israel serta beroperasi di permukiman ilegal Israel.

Dengan melakukan boikot, diharapkan bahwa perusahaan-perusahaan yang berpartisipasi dalam penindasan Israel terhadap warga Palestina akan berhenti beroperasi atau menhentikan dukungannya terhadap Israel. 

Baca Juga: Hampir Satu Bulan Perang Palestina Israel, 8.306 Warga Palestina Tewas dan 1.400 di Israel

Salah satu perusahaan internasional yang disebut mendukung keberadaan Israel adalah Unilever. Dikutip dari AP News, Kepala eksekutif Unilever, CEO Alan Jope pada bulan Juli 2022 menegaskan komitmen Unilever untuk terus melakukan bisnis di Israel.

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: AP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah