Apa PUMA Masih Pro Israel Setelah di Boikot? Brand Sepatu Adidas Tetap Berafiliasi dengan Israel

- 17 Juni 2024, 19:36 WIB
PUMA
PUMA /Instagram @puma

PORTA PURWOKERTO - Negosiasi gencatan senjata Israel Palestina tampaknya menemui jalan buntu. Hari ini Minggu, 16 Juni 2024, adalah hari ke 254 perang. Lebih dari 37.000 warga Palestina di Gaza telah terbunuh. Meski demikian masih ada pihak yang mendukung dan pro Israel. Bagaimana dengan Produk Puma Adidas Brand Sepatu yang sebelumnya mendukung IFA yakni Persatuan Sepak Bola Israel.

Puma mempromosikan dirinya sebagai perusahaan yang peduli terhadap kesetaraan, akan tetapi pro dengan kebijakan apartheid yakni dengan mendukung (IFA).

Mendukung rezim Israel yang brutal telah berdampak buruk bagi bisnis Puma. Terlebih lagi ketika rezim tersebut masih melakukan genosida terhadap warga Palestina di Gaza.

Sebanyak 215 tim Palestina menulis surat kepada PUMA pada tahun 2018 dan mendesak PUMA untuk mengakhiri sponsornya terhadap Asosiasi Sepak Bola Israel.

Baca Juga: KFC Pizza Hut Starbucks Disebut Mendukung Israel Pro Israel? Domino's Pizza Disebut Tidak Pro Israel Benarkah!

Sejak saat itu, kampanye global #BoycottPUMA telah menimbulkan kerugian dan kerusakan reputasi yang serius bagi PUMA, selama lima tahun, kami memiliki.

PUMA telah berulang kali mengakui bahwa mereka berada di bawah tekanan dari kampanye boikot global.

Terbukti dari sejumlah media yang memberitakan penggemar mendesak NCT 127 dan Rihanna untuk mengakhiri kolaborasi dengan PUMA.

Selian O'Neills, jaringan pakaian olahraga terbesar di Irlandia, menghapus produk PUMA dari tokonya.

Aksi boikot terhadap Puma Puma telah mengindikasikan bahwa mereka tidak akan memperbarui sponsor mereka untuk Tim Sepak Bola Israel.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: BDS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah