Cek info.gtk.kemendikbud.go.id atau pddikti.kemendikbud.go.id, Cara Cairkan BLT Subsidi Gaji Honorer

- 19 November 2020, 11:52 WIB
Tangkapan layar laman info.gtk.kemdikbud.go.id
Tangkapan layar laman info.gtk.kemdikbud.go.id /Portalpurwokerto/Dyah Sugesti

PORTALPURWOKERTO- Akses info.gtk.kemendikbud.go.id maupun pddikti.kemendikbud.go.id saat ini memang belum bisa diakses dengan mudah.

Namun, jika Anda ingin melakukan cek penerima BLT gaji honorer hanya dengan menggunakan dua alamat tersebut. Setelah itu, penerima bantuan akan mendapatkan beberapa informasi terkait rekening bank, lokasi bank penyalur hingga status pencairan.

Setelah memastikan lokasi bank penyalur hingga rekening bank yang dimaksud, maka penerima bantuan subsidi gaji guru honorer segera menyiapkan beberapa dokumen persyaratan seperti:

Baca Juga: Perdana Menteri Armenia Terima Tanggung Jawab Penuh atas Perang di Nagorno-Karabakh

1. KTP

2. Surat Keputusan penerima BSU

3. Surat pernyataan tanggung jawab mutlak yang telah ditanda tangani dan diberikan materai. 

4. NPWP (bila memiliki)

Kedua surat tersebut bisa diunduh melalui info.gtk.kemendikbud.go.id atau pddikti.kemendikbud.go.id.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x