Cara Akses Info.gtk.kemdikbud.go.id Dengan Mudah, Cek Daftar Penerima BSU Kemdikbud

- 21 November 2020, 17:50 WIB
Tangkapan layar laman info.gtk.kemdikbud.go.id
Tangkapan layar laman info.gtk.kemdikbud.go.id /Portal Purwokerto/

1. Pastikan koneksi stabil

2. Pilih jam akses di malam hari atau dini hari

3. Gunakan web browser terpercaya seperti Mozilla Firefox atau Google Chrome.
4. Pertimbangkan gunakan PC atau laptop

Pengguna website info.gtk.kemdikbud.go.id dan pddikti.kemdikbud.go.id dengan HP dirasa akan sulit diakses, untuk itu menggunakan personal computer (PC) atau laptop sangat disarankan.

Mengapa tidak disarankan menggunakan gadget atau telepon genggam? Hal itu lantaran adanya perbedaan kecepatan yang lumayan signifikan.

Baca Juga: Begini Kata Menaker Ida Fauziah, jika BLT Subsidi Gaji Belum Masuk Rekening

Komputer memiliki komponen Graphics Processing Unit (GPU) yang ikut berperan dalam menjalankan konten tersebut dan sudah bisa dipastikan GPU pada komputer lebih handal ketimbang handphone.

5. Nyalakan cached pada browser.

Menyalakan cached pada web browser hanya berlaku bagi browser yang tidak otomatis cached menyala, sehingga perlu dinyalakan secara manual.

Cached dapat diartikan sebagai tempat penyimpanan sementara perangkat, yang menyimpan tipe data tertentu. Adapun cached ini terdapat di menu setting atau configurasi yang ada di dalam web browser. Semoga berhasil.***(Jurnal Trip/Gery Cipta Sebangun)

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Sumber: Dialektika Kuningan PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah