Biodata dan Profil Putri Kusuma Wardani Lengkap, Pebulu Tangkis Tunggal Putri Indonesia

- 19 Mei 2022, 11:27 WIB
Biodata dan Profil Putri Kusuma Wardani Lengkap, Instagram Pebulu Tangkis Tunggal Putri Indonesia yang Rebut Juara di Orelans Master di 2022.*
Biodata dan Profil Putri Kusuma Wardani Lengkap, Instagram Pebulu Tangkis Tunggal Putri Indonesia yang Rebut Juara di Orelans Master di 2022.* /IG Putri Kusuma Wardani


PORTAL PURWOKERTO - Ini agama, profil dan biodata Putri Kusuma Wardani, sosok pemain badminton tunggal putri Indonesia yang berhasil menyabet gelar pertamanya di tahun 2022.

Nama Putri Kusuma Wardani mencuat dan dikenal publik luas sejak ia berhasil meraih juara Spanyol Master Super 100 di tahun 2021 di Spanyol dan ORLEANS MASTERS 2022 Super 300 yang diselenggarakan pada Maret 2022 di Prancis.

Putri Kusuma Wardani menyabet gelar pertama pada kedua kejuaraan tersebut yang merupakan gelar dunia.

Putri Kusuma Wardani saat ini berada diurutan 51 ranking dunia dan urutan 60 World Tour Rank yang dikutip dari laman resmi BWF pada 19 Mei 2022.

Baca Juga: Profil dan Biodata Doni Haryono Lengkap Tinggi Badan, Instagram hingga Pacar Pemain Voli Proliga Indonesia

Pemain tunggal putri badminton Indonesia ini masih terbilang belia sebab pada 20 Juli 2022 ini, ia genap berusia 20 tahun.

Putri masuk dan berlatih di Pelatnas sejak tahun 2018 silam. Namanya masuk dalam jajaran skuad Tim Badminton Putri Indonesia dalam gelaran Sea Games 2022 di Vietnam.

Di usia 18 tahun, ia berhasil meraih gelar Spanyol Master Super 300 dengan mengalahkan Line Christophersen dari Denmark.

Berikut agama dan biodata Putri Kusuma Wardani yang cemerlang meski gagal menyumbang poin pada final Badminton Sea Games 2022.

Baca Juga: Biodata Robert Lewandowski, Profil, Umur, Keluarga Pesepakbola yang Bela Bayern Munchen 8 Tahun

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x