Kunci Jawaban Penilaian Harian Matematika Kelas 4 SD Pembulatan Hasil Pengukuran Panjang

24 November 2021, 07:34 WIB
Pembahasan soal PAS UAS Matematika kelas 7 semester 1 tahun 2021 kurikulum 2013 beserta kunci jawaban pilihan ganda. /pexels/@rfstudio/

PORTAL PURWOKERTO - Berikut adalah kunci jawaban Penilaian Harian Pembulatan Hasil Pengukuran Panjang tema 5 kelas 4 SD MI.

Adik-adik kelas 4, di artikel ini bisa kalian simak mengenai kunci jawaban Penilaian Harian Pembulatan Hasil Pengukuran Panjang.

Pada pertemuan lalu, tentu kalian telah belajar mengenai pembulatan hasil pengukuran panjang.

Kali ini, simak pembahasan dari penilaian harian matematika materi tersebut di bawah ini ya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 4 Halaman 46, Tuliskan Pendapatmu Tentang Pesan Moral Yang Terdapat Dalam Cerita!

Adik-adik perlu tahu, kunci jawaban Evaluasi Pembulatan Hasil Pengukuran Panjang tema 5 kelas 4 SD ini adalah panduan bagi orang tua.

Yuk kerjakan sendiri terlebih dahulu sebelum bertanya kepada ayah atau ibu di rumah.

Nah, simak dahulu materi singkat di bawah ini sebelum membahas soalnya, bekerja sama dengan Nur Khafidatun, S.Pd.

Baca Juga: Sekarang Coba Lengkapi Peta Pikiran Berdasarkan Tayangan di Atas, Jawaban Kelas 4 SD Tema 5

Pernahkah kalian mengukur panjang suatu benda?

Berikut merupakan beberapa contoh alat pengukuran panjang.

- Meteran pita

- Meteran rol

- Penggaris

Baca Juga: Nama Kitab yang Menceritakan Kerajaan Majapahit adalah Kitab? Kunci Jawaban SBdP Tema 5 Kelas 4 SD MI

Pengukuran panjang sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari, misalnya mengukur panjang meja.

Kadang, pengukuran yang kita lakukan tidak tepat pada bilangan tertentu.

Oleh karena itu dilakukan pembulatan ke satuan terdekat.

Bagaimana caranya? Ayo pelajari pembahasan materi berikut ini.

Baca Juga: Sumpah Palapa Berisi Janji Gajah Mada bahwa Ia akan? Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 4 SD MI

Perhatikan cara mengukur panjang suatu benda menggunakan penggaris berikut ini!

Panjang pensil pada penggaris Kemdikbud

Pertama, sejajarkan benda yang akan diukur panjangnya dengan penggaris.

Lalu pastikan salah satu ujung benda sejajar dengan bilangan 0 pada penggaris.

Selanjutnya, perhatikan ujung lainnya pada benda. Bilangan yang sejajar dengan ujung benda merupakan panjang benda tersebut.

Panjang pensil pada contoh tersebut yaitu 16 cm.

Baca Juga: Gajah Mada Diangkat Menjadi Patih Kerajaan Majapahit Pada Tahun? Jawaban Penilaian Google Form Kelas 4 SD

Kadang kala, pengukuran panjang yang kita lakukan tidak tepat menunjuk pada bilangan tertentu.

Oleh karenanya, kita bisa melakukan pembulatan pengukuran panjang ke satuan cm terdekat.

Contohnya, panjang pensil berikut ini.

Baca Juga: Letak Candi Penataran Ada Dimana? Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5 Subtema 1

ukuran panjang

Perhatikan ujung pensilnya ya. Panjang pensil kira-kira 13 cm.

Ini disebabkan karena ujung pensil lebih dekat ke bilangan 13 daripada ke bilangan 12.

Baca Juga: Simak 3 Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5, Apa Latar Belakang Agama Candi Penataran Peninggalan Majapahit

Contoh lainnya, kali ini kita akan mengukur panjang sikat gigi.

ukuran panjang

Perhatikan ujung sikat gigi. Panjang sikat gigi kira-kira 16 cm.

Hal ini disebabkan karena ujung sikat gigi lebih dekat ke bilangan 16 daripada ke bilangan 17.

Baca Juga: Dimanakah Letak Candi Penataran? Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5 Sub Tema 1

Dari beberapa contoh di atas, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut.

Untuk melakukan pembulatan panjang, lihatlah bilangan yang ditunjuk dari ujung beda.

Pedomannya jika angka di belakang koma adalah 5, 6, 7, 8, dan 9, maka dibulatkan ke atas.

Jika angka di belakang koma adalah 1, 2, 3, dan 4, maka dibulatkan ke bawah.

 Baca Juga: Sumpah yang Sangat Terkenal yang Diucapkan Maha Patih Gajah Mada Yaitu? Jawaban Tema 5 Kelas 4 SD

Simak kunci jawaban dan pembahasan Penilaian Harian Pembulatan Hasil Pengukuran Panjang tema 5 kelas 4 SD MI di bawah ini.

1. Nama alat ukur panjang pada gambar berikut adalah...

Pembulatan Pengukuran Panjang

A. Penggaris

B. Meteran pita

C. Meteran rol kecil

D. Meteran rol besar

 Baca Juga: Formulir Berikut Merupakan Jenis Formulir? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

2. Berat tongkat 7,8 m dibulatkan ke satuan terdekat menjadi...

A. 7 m

B. 8 m

C. 9 m

D. 10 m

 Baca Juga: Pensil yang Digunakan dalam Mengisi LJK Adalah? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

3. Perhatikan gambar berikut! Panjang pensil tersebut kira-kira...

Pembulatan Pengukuran Panjang

A. 7 cm

B. 8 cm

C. 6 cm

D. 5 cm

Baca Juga: Musyawarah dilakukan untuk memperoleh .... bersama, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD,

4. Tinggi badan Edo 125,4 cm. Tinggi badan Edo jika dibulatkan ke satuan terdekat adalah...

A. 125 cm

B. 126 cm

C. 127 cm

D. 128 cm

 Baca Juga: Formulir yang Digunakan untuk Menabung Uang di Bank Adalah? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

5. Panjang sebuah bambu jika dibulatkan ke satuan terdekat adalah 144 cm. Kemungkinan panjang bambu sebelum dibulatkan adalah...

A. 144,3 cm

B. 144,6 cm

C. 145,7 cm

D. 145,8 cm

 Baca Juga: Hal Penting yang harus Dilakukan Sebelum Mengisi Lembar LJK Adalah? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

6. Alat ukur berat yang biasa digunakan untuk menimbang berat badan adalah...

Pembulatan Pengukuran Panjang

Jawaban: C

Baca Juga: Sakit Amandel Hilang dengan Minuman Ini, Simak Tips dan Resep Herbal ala dr Zaidul Akbar

7. Berat badan Ajeng 34,6 kg. Berat badan Ajeng jika dibulatkan ke satuan terdekat menjadi...

A. 33 kg

B. 34 kg

C. 35 kg

D. 36 kg

Baca Juga: Berikut ini Yang Bukan Contoh Kegiatan yang Menunjukkan Sikap Bersatu di Sekolah adalah, Tema 3 Kelas 3 SD

8. Berat buah nanas pada gambar di bawah ini jika dibulatkan ke satuan terdekat menjadi...

Pembulatan Pengukuran Panjang

A. 1 kg

B. 2 kg

C. 1,3 kg

D. 1,5 kg

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD, Benda yang Volumenya Selalu Tetap adalah…Berikut 10 Soal PAS

9. Berat sekantong mangga saat ditimbang adalah 2,3 kg. Berat mangga jika dibulatkan ke satuan terdekat adalah...

A. 2 kg

B. 3 kg

C. 2,5 kg

D. 2,4 kg

 Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD, Benda yang Volumenya Selalu Tetap adalah…Berikut 10 Soal PAS

10. Berat sekantong jeruk adalah 4,7 kg dan berat sekantong apel adalah 6,3 kg. Selisih berat kedua buah tersebut setelah dibulatkan ke satuan terdekat adalah...

A. 1 kg

B. 2 kg

C. 3 kg

D. 4 kg

Baca Juga: Sumpah yang Sangat Terkenal yang Diucapkan Maha Patih Gajah Mada Yaitu? Jawaban Tema 5 Kelas 4 SD

Disclaimer: Kunci jawaban ini merupakan panduan bagi orangtua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.***

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler