Jam dan Tanggal Kapan Pengumuman Simak UI 2023-2024 Pascasarjana, Sarjana Cek Hari Ini Cara Link SIMAK UI 2023

15 Juli 2023, 20:21 WIB
ilustrasi Jam dan tanggal Kapan Pengumuman Simak UI 2023-2024 Pascasarjana /Antara/Yulius Satria Wijaya

PORTAL PURWOKERTO - Kapan Pengumuman Simak UI 2023-2024, jadwal, jam dan tanggal pengumuman SIMAK UI untuk program Pascasarjana, program sarjana hingga program pendidikan vokasi, ini link, cara cek lengkapnya disini.

SIMAK UI 2023-2024 diikuti sedikitnya oleh 33.440 peserta ujian untuk jenjang sarjana dan program pendidikan vokasi (D3 dan D4). Ujian seleksi Pascasarjana dilaksanakan secara mandiri.

Ujian SIMAK UI 2023 diikuti peserta dari dalam negeri dan luar negeri, dilaksanakan secara daring mulai pukul 08.99 hingga 16.00.

Tahun ini UI menawarkan 79 program studi, terbagi dalam 64 program sarjana 9 program sarjana D3 dan 6 program D4.

Pelaksanaan Seleksi Masuk Universitas Indonesia atau disingkat SIMAK UI digelar serempak pada tanggal 9 Juli 2023 untuk jenjang sarjana dan program pendidikan vokasi.

Ujian digelar secara daring mulai pukul 08.00 sampai 16.00 WIB.

Baca Juga: Syarat, Biaya, dan Cara Daftar Seleksi Mandiri UI Jalur Nilai Rapor, Pendaftaran SIMAK UI 22 Mei-22 Juni 2023

Hasil ujian SIMAK UI untuk kedua program tersebut, program sarjana dan vokasi 2023 pengumuman dijadwalkan pada tanggal 18 Juli 2023 2023 secara online melalui akun pendaftar di laman www.penerimaan.ui.ac.id

Berikut jadwal tanggal jam pengumuman SIMAK UI 2023
1.Program sarjana (S1) dan Vokasi (D3 dan D4) pengumuman di jadwalkan pada tanggal 21 Juli 2023

2.Pengumuman untuk sarjana (S1) Kelas Internasional dijadwalkan pada tanggal 5 Juli hingga 12 Juli 2023

3.Pengumuman program Sarjana RPL dan Vokasi RPL pada jadwalkan pada tanggal 25 Juli 2023

4.Pengumuman program pascasarjana gelombang 2 dan program sarjana RPL dijadwalkan tanggal 25 Juli 2023

Baca Juga: Hasil Seleksi SIMAK UI 2022 dan Daftar Nama Lolos Pengumuman SIMAK UI 2022 Hari Ini Dibuka!

Pengumuman hasil seleksi SIMAK UI untuk semua program bisa dilihat secara online di akun pendaftar melalui laman www.penerimaan.ui.ac.id

Hasil seleksi akan diunggah pada pukul 16.00 sesuai jadwal rilis pada web resmi UI di penerimaan.ui.ad.id

Lalu bagaimana cara melihat hasil seleksi SIMAK UI 2023 untuk melihat hasil seleksi.

Cara melihat pengumuman hasil seleksi SIMAK UI 2023:
1.Buka laman website https://penerimaan.ui.ac.id. kemudian

2.Masukkan nomor ujian SIMAK UI Anda lalu.

3.Klik jalur “Simak”.

4.Klik “Lihat” ikuti informasi berikutnya

*Mengenai kelulusan

*waktu pendaftaran ulang

*biaya pendidikan yang perlu dibayarkan akan muncul di layar.

Baca Juga: Kamis, 14 Juli 2022, Hari Ini Pengumuman SIMAK UI 2022 Jam Berapa? Link di Sini, Cek Biaya Kuliah UI

Setelah itu, tunggu informasi mengenai kelulusan, waktu pendaftaran ulang, dan biaya pendidikan yang perlu dibayarkan muncul di layar.

Pastikan jika pseserta untuk selalu mengunjungi situs resmi penerimaan.ui.ac.id untuk memperoleh informasi yang terkini dan akurat mengenai pengumuman SIMAK UI 2023.***

Editor: Eviyanti

Sumber: UI

Tags

Terkini

Terpopuler