Sebutkan Negara-negara ASEAN yang Sistem Pemerintahannya Berbentuk Kerajaan!

- 3 Agustus 2021, 21:16 WIB
Sebutkan Negara-negara ASEAN yang Sistem Pemerintahannya Berbentuk Kerajaan!
Sebutkan Negara-negara ASEAN yang Sistem Pemerintahannya Berbentuk Kerajaan! /Instagram/@FelixMittermeier

PORTAL PURWOKERTO - Sebutkan negara negara ASEAN yang sistem pemerintahannya berbentuk kerajaan!

Ada tiga ASEAN yaitu Thailand, Brunei Darussalam dan Kamboja. 

Bentuk Pemerintahan Thailand

Sistem pemerintahan Thailand merupakan sebuah negara Monarki Konstitusional yang terletak di Asia Tenggara.

Menganut sistem pemerintahan Monarki Konstitusional tersebut, Kepala negara Thailand adalah seorang Raja dan Kepala Pemerintahannya adalah seorang Perdana Menteri. Penguasa monarki Thailand saat ini adalah Maha Vajiralongkorn.

Baca Juga: Apakah Letak Geografis Wilayah ASEAN Menguntungkan Bagi Negara-Negara ASEAN? Begini Alasannya

Bentuk Pemerintahan Brunei Darussalam

Sedangkan sistem pemerintahan Brunei Darussalam adalah Monarki Absolut. Brunei Darussalam dipimpin oleh seorang sultan yang memiliki kekuasaan mutlak.

Secara teoritis, pemerintahan Monarki Absolut adalah bentuk pemerintaha dimana seorang pemimpin atau raja memegang kekuasaan penuh untuk mengatur negaranya.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah