Apa Saja Keberagaman Sifat yang Dimiliki oleh Setiap Orang? Berikut Ini Penjelasannya

- 18 Agustus 2021, 00:29 WIB
Apa saja keberagaman sifat yang dimiliki oleh setiap orang? Berikut ini penjelasannya.
Apa saja keberagaman sifat yang dimiliki oleh setiap orang? Berikut ini penjelasannya. /Tangkap layar buku tema 1 kelas 4 SD dan MI kurikulum 2013 edisi revisi 2017

PORTAL PURWOKERTO – Apa saja keberagaman sifat yang dimiliki oleh setiap orang? Berikut adalah kunci jawaban keberagaman sifat yang dimiliki oleh setiap orang, dikutip dari buku tematik kelas 3 SD.

Kunci jawaban ini sebagai panduan untuk orangtua. Siswa dapat bereksplorasi lebih lanjut dan mencari jawaban lainnya, sehingga jawaban ini tidak selamanya mutlak.

Sebagai manusia atau seorang individu memiliki sifat ataupun karakteristik yang berbeda-beda. Hal ini bisa dilihat secara kasat mata atau secara fisik, maupun secara sifat.

Coba adik-adik lihat saja orang-orang yang ada di sekitar, tentu akan sangat berbeda dengan adik-adik bukan?

Baca Juga: 4 Manfaat Perjuangan Secara Diplomasi Bagi Kemerdekaan Indonesia? Simak Penjelasan Berikut Ini

Bisa dari warna kulit, bentuk rambut, bahkan perbedaan hobi. Hal inilah yang selalu disebut dengan keberagaman karakteristik individu.

Setiap manusia memiliki ciri khas masing-masing. Perbedaan ciri tersebut menimbulkan keberagaman anggota keluarga di rumah, di sekolah, masyarakat, bangsa maupun dunia.

Perbedaan menjadi suatu langkah untuk saling menerima dan menghargai satu sama lain. Kita akan bisa hidup dengan rukun dan juga saling membantu dengan saling menerima perbedaan.

Seperti diketahui, keberagaman sifat yang dimiliki oleh setiap orang bisa berbentuk apa saja.

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x