Ciri-ciri Tangga Nada Mayor, Contoh Lagu Bertangga Nada Mayor, Kunci jawaban Kelas 5 SD  Tema 4 Sub Tema 1

- 11 Oktober 2021, 08:02 WIB
Ciri-ciri Tangga Nada Mayor, Contoh Lagu Bertangga Nada Mayor, Kunci jawaban Kelas 5 SD  Tema 4 Sub Tema 1
Ciri-ciri Tangga Nada Mayor, Contoh Lagu Bertangga Nada Mayor, Kunci jawaban Kelas 5 SD  Tema 4 Sub Tema 1 /tangkapan layar youtube tangga nada diatonis mayor tarinah tajudin

PORTAL PURWOKERTO - Adik adik kali ini kita mempelajari ciri ciri tangga nada mayor. dan contoh lagu yang bertangga nada diatonis mayor

Berikut ini adalah ciri-ciri tangga nada mayor adalah bersifat riang gembira dan bersemangat, Kelas 5 SD tema 4  sehat itu penting sub tema 1 peredaran darahku sehat

 

Bacalah  buku tematik  kunci jawaban kelas 5 SD  tema 4 sub tema 1, kemudian sebutkan ciri ciri tangga nada mayor dan berikan contohnya ya,

 

Ada berbagai macam tema lagu yang dapat dinyanyikan dengan tangga nada mayor. Yuk simak video youtube Tangga Nada Diatonis Disertai Praktik Langsung yang diunggah Tarinah Tajudin  pada 14 Februari 2021

 

Untuk menciptakan harmoni yang indah pada sebuah lagu dibutuhkan kumpulan not musik yang disusun berurutan dari nada rendah hingga tinggi atau sebaliknya.

 

Baca Juga: Ciri Tangga Nada Mayor, Sifat Tangga Nada Mayor, Susunan Tangga Nada Mayor, Kunci Jawaban Kelas 5 SD

Tangga nada adalah sekumpulan not musik yang disusun secara berurutan dan nada rendah hingga tinggi.

 

Tangga nada sangat diperlukan untuk menciptakan harmoni yang indah pada sebuah lagu

 

Tangga nada diatonis adalah tangga nada yang terdiri dari tujuh buah nada yaitu Do Re Mi Fa Sol  La Si, dan menggunakan jarak nada yaitu satu atau setengah nada.

 

Berikut ciri ciri  tangga nada mayor

Jawab

-Tangga nada diatonis mayor adalah susunan jarak nadanya adalah 1, 1, 1/2, 1, 1, 1, ½     

-Disusun dengan urutan C D E F G A B C (do re mi fa so la si do)

-Tangga nada diatonis mayor berkesan bahagia dan bersemangat

-Diawali dengan nada 1 atau do atau kunci C

-Menghasilkan melodi yang riang dan kuat

 

Baca Juga: Berilah 3 Contoh Lagu yang Menggunakan Tangga Nada Diatonis Minor, Kunci Jawaban Kelas 6 SD

 

Ini adalah contoh  lagu yang bertangga nada diatonis mayor 

-Dari Sabang Merauke

-Bangun Pemudi Pemuda

-Berkibarlah Benderaku

-Manuk Dadali

-Ampar Ampar Pisang

 

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya  merupakan  panduan bagi orangtua. Siswa bisa 

bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di  atas hanyalah contoh dan tidak mutlak. 

Portal Purwokerto tidak bertanggung jawab  atas kesalahan jawaban.

 

Itulah ciri-ciri tangga nada mayor dan  contoh lagu yang bertangga nada diatonis mayor.

Kunci jawaban kelas 5 SD tema 4  sehat itu penting sub tema 1 peredaran darahku

sehat.***

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah