Tentukan Banyak Siswa yang Memperoleh Nilai 60, 70, 80, dan 90 Berdasarkan Informasi dari Diagram Batang!

- 15 Februari 2022, 07:53 WIB
Tentukan Banyak Siswa yang Memperoleh Nilai 60, 70, 80, dan 90 Berdasarkan Informasi dari Diagram Batang! Kunc
Tentukan Banyak Siswa yang Memperoleh Nilai 60, 70, 80, dan 90 Berdasarkan Informasi dari Diagram Batang! Kunc /Image from Kemdikbud

Bisa juga untuk melihat data yang sudah dimasukkan ke dalam beberapa klasifikasi.

Pada materi sebelumnya sudah dibahas mengenai bagaimana cara mengubah data dari tabel menjadi bentuk derajat dan persen.

Adik-adik juga sebelumnya sudah pernah membuat diagram lingkaran yang dibuat berdasarkan data persen dan derajat.

Jadi soal Matematika kelas 5 SD dengan perintah tentukan banyak siswa yang memperoleh nilai 60, 70, 80, dan 90. Isilah berdasarkan informasi yang diperoleh dari diagram batang berikut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Quizizz Kelas 5 SD Lengkap, Perpindahan Kalor Konveksi, Konduksi, dan Radiasi!

Siswa kelas 5 SD ini bisa mencoba mengerjakan sendiri soal Matematika di atas semampunya tanpa harus melihat kunci jawaban di artikel ini terlebih dahulu.

Bagi orang tua atau wali bisa menggunakan pembahasan kunci jawaban di artikel ini sebagai pedoman untuk mengoreksi haisl pekerjaan siswa kelas 5 SD.

Diagram batang adalah salah satu cara penyajian data dalam bentuk batang atau persegi panjang.

Panjang pendeknya batang dalam diagram batang ditentukan oleh jumlah nilai dari data yang ada.

Diagram jenis ini biasanya digunakan untuk melihat perkembangan nilai dari suatu data dalam jangka waktu tertentu.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah