Simak KUNCI Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 7 dan 8, Aktivitas Individu: Peta Pembagian Wilayah Benua Asia

- 30 Juli 2022, 15:02 WIB
Ilustrasi Benua Asia. INI KUNCI Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 7 dan 8, Aktivitas Individu: Peta Pembagian Wilayah Benua Asia
Ilustrasi Benua Asia. INI KUNCI Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 7 dan 8, Aktivitas Individu: Peta Pembagian Wilayah Benua Asia /Pixabay/jossuetrejo_oficial/

PORTAL PURWOKERTO - Berikut penjelasan kunci jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu tentang Peta Pembagian Wilayah Benua Asia.

Adapun contoh kunci jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu tentang Peta Pembagian Wilayah Benua Asia bisa kalian dapatkan di artikel ini.

Kemudian, kunci Jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu mengenai Peta Pembagian Wilayah Benua Asia dapat dijadikan panduan oleh orang tua dalam mendampingi pembelajaran anak di rumah.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20, Sederhanakanlah Perpangkatan Berikut Ini! Soal No 1 sampai 7

Namun sebelum mengetahui kunci Jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu mengenai Peta Pembagian Wilayah Benua Asia.

Ada baiknya kalian mengerjakan terlebih dahulu soal-soal tersebut secara mandiri ataupun didampingi orang tua agar lebih bereksplor lagi dengan jawabannya.

Dilansir Portal Purwokerto dari BSE Kemendikbud IPS Kelas 9 Kurikulum 2013 Revisi 2018, berikut ini adalah kunci Jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu mengenai Peta Pembagian Wilayah Benua Asia.

Baca Juga: Pasang Tali Kur Pramuka Sebelah Mana? Inilah Cara Pasang Tali Kur Pramuka dan Peluitnya Lengkap

Aktivitas Individu

1. Perhatikan peta Peta Pembagian Wilayah Benua Asia. Negara mana saja yang berada di daerah Asia Tenggara, Asia Timur, Asia Selatan, Asia Barat Daya, dan Asia Tengah?

Gunakan atlas untuk membantumu mencari nama negaranya.

Jawaban:

a. Benua: Asia Tenggara

Negara-negara:
Indonesia, Filipina, Thailand, Laos, Myanmar, Kamboja, Vietnam, Malaysia, Singapura, Brunei Darussalam, Timor Leste.

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP Kunci Jawaban Halaman 30 31, Tentang Iklan, Apa Yang Dimaksud Dengan Iklan

b. Benua: Asia Timur

Negara-negara:
Korea Selatan, Korea Utara, Mongolia, Jepang, Hongkong, Taiwan, dan Republik Rakyat Cina.

c. Benua: Asia Selatan

Negara-negara:
Sri Lanka, Pakistan, Nepal, Maladewa, India, Bhutan, Bangladesh, dan Afghanistan.

d. Benua: Asia Barat Daya

Negara-negara:
Yordania, Yaman, Uni Emirat Arab, Turki, Suriah, Siprus, Qatar, Palestina, Oman, Lebanon, Kuwait, Irak, Georgia, Bahrain, Azerbaijan, Arab Saudi, dan Armenia.

Baca Juga: Pengertian Kurikulum Merdeka, Ada Pelajaran IPAS Benarkah Sekolah Dasar Akan Mengikuti Belajar Selama 5 Hari

e. Benua: Asia Tengah

Negara-negara:
Uzbekistan, Turkmenistan, Tajikistan, Kirgizstan, dan Karazakhstan.

2. Benua Asia terdiri atas beberapa region. Setiap region memiliki karakteristik sosial budaya yang berbeda.

Carilah informasi tentang karakteristik sosial budaya masing-masing region yang membedakan antara satu region dan region lainnya!

Jawaban:

Karakteristik sosial budaya di beberapa region wilayah benua Asia sebagai berikut:

Asia Tenggara: penduduknya campuran ras Mongoloid. Ciri-cirinya memiliki kulit sawo matang dan rambut lurus.

Budaya: Wayang di Indonesia, Pwe di Myanmar, Ao Dai (pakaian adat) di Vietnam.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 SMP Halaman 25 26, Siti Advice, Edo Advice Dialogue 1 - 4

Asia Timur: Ras Mogoloid, di Jepang terdapat suku bangsa Ainu, sedangkan di China terdapat suku bangsa han, Mongol, Kazakh, dan Uingkaur.

Budaya: agama Shinto di Jepang, dan agama Chonfogyo di Korea.

- Asia Selatan: Penduduk India dan Pakistan termasuk ras Kaukasoid. Cirinya berhidung mancung, berambut ikal, berambut lebat, kulit putih.

Budaya: India merupakan tempat lahirnya agama Hindu.

Asia Barat Daya: Penduduknya merupakan ras hasil percampuran Kaukasoid dan Negroid.

Budaya: Arab Saudi terkenal dengan pusat perkembangan agama Islam.

- Asia Tengah: Penduduknya merupakan ras Kaukasoid. Cirinya berhidung mancung, berambut ikal, berambut lebat, kulit putih.

Budaya: Negara-negara Asia Tengah merupakan kawasan paling tua mengenai tradisi Sufisme atau Mistisisme dan tarekat.

3. Perhatikanlah peta benua Asia dan tulislah nama-nama negara dan ibukotanya seperti pada tabel berikut ini!

Carilah data dan informasinya dari berbagai sumber.

Jawaban:

Baca Juga: Buatlah Ungkapan dengan Tujuan Meyakinkan Orang untuk Menanam Pohon, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9

Berikut beberapa nama negara benua Asia dan ibukotanya:

a. Afghanistan: Kabul
b. Arab Saudi: Riyadh
c. Armenia: Yerevan
d. Azerbaijan: Baku
e. Bahrain: Manama
f. Banglades: Dhaka
g. Bhutan: Thimphu
h. Brunei: Bandar Seri Begawan
i. China: Beijing
j. Filipina: Manila
k. India: New Delhi
l. Indonesia: Jakarta
m. Iran: Teheran
n. Irak: Baghdad
o. Israel: Tel Aviv
p. Jepang: Tokyo
q. Kamboja: Phnom Penh
r. Kazakhstan: Astana
s. Kuwait: Kuwait City
t. Kirgistan: Bishkek
u. Korea Selatan: Seoul
v. Korea Utara: Pyongyang
w. Laos: Vientiane
x. Lebanon: Beirut
y. Malaysia: Kuala Lumpur (bisnis), Putrajaya (pemerintahan)
z. Maladewa: Male
aa. Mongolia: Ulan Bator
bb. Myanmar: Naypyidaw
cc. Nepal: Kathmandu
dd. Oman: Muscat
ee. Pakistan: Islamabad
ff. Palestina: Ramallah
gg. Qatar: Doha
hh. Rusia: Moskwa
ii. Singapura: Singapura
jj. Siprus: Nicosia
kk. Sri Lanka: Kolombo
ll. Suriah: Damaskus
mm. Tajikistan: Dushanbe
nn. Thailand: Bangkok
oo. Timor Leste: Dili
pp. Turki: Ankara
qq. Turkmenistan: Ashgabat
rr. Uni Emirat Arab: Abu Dhabi
ss. Uzbekistan: Tashkent
tt. Vietnam: Hanoi
uu. Yaman: Sana'a
vv. Yordania: Amman

Demikanlah ulasan kunci jawaban IPS kelas 9 SMP halaman 7 8 Aktivitas Individu tentang Peta Pembagian Wilayah Benua Asia.***

Disclaimer: Contoh kunci Jawaban ini adalah bukan jawaban mutlak dan sebagai pendamping orang tua. Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab jika ada kesalahan jawaban.

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: BSE Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah