Soal dan Rangkuman Materi Matematika Kelas 9 Semester 1 Disertai Contoh Latihan PAS dan Kunci Jawaban Lengkap!

- 6 Desember 2022, 06:17 WIB
Soal dan Rangkuman Materi Matematika Kelas 9 Semester 1 Disertai Contoh Latihan PAS dan Kunci Jawaban Lengkap!
Soal dan Rangkuman Materi Matematika Kelas 9 Semester 1 Disertai Contoh Latihan PAS dan Kunci Jawaban Lengkap! /startup/pixabay

g) Dilatasi

Baca Juga: LENGKAP BANGET! Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 150, Gambar Refleksi Terhadap Sumbu Y Segi Empat KLMN

2. Gambar setiap bangun berikut beserta bayangan hasil refleksi yang diberikan.

a. Garis MN dengan M (3, 5) dan N (–2, –4) direfleksikan terhadap sumbu-x.

b. ∆RST yang berkoordinat di R (2, –3), S (4, 5), dan T (–4, 6) direfleksikan terhadap sumbu-y

c. ∆KLM yang berkoordinat di K (2, 5), L (3, –4), dan M (–4, –7) direfleksikan terhadap titik asal.

d. Segi empat ABCD dengan A (–1, –2), B (2, –3), C (6, 3), dan D (–4, 2) direfleksikan terhadap garis y = x.

e. Garis FG dengan F (–4, 6) dan G (7, –9) direfleksikan terhadap garis y = –x.

Kunci jawaban contoh soal PAS Matematika kelas 9 semester 1

a) Koordinat bayangan garis MN adalah M' (3, –5) dan N' (–2, 4)

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x