Jelaskan Perbedaan Haji dan Umrah, Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 104

- 20 Januari 2023, 08:59 WIB
Ilustrasi ibadah Haji di Mekah. Jelaskan Perbedaan Haji dan Umrah, Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 104.*
Ilustrasi ibadah Haji di Mekah. Jelaskan Perbedaan Haji dan Umrah, Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 104.* /Ilustrasi dari Pexels/

3) Media untuk berdakwah menyebarkan ajaran Islam ke seluruh dunia seperti yang dilakukan oleh Nabi Muhammad saw., selalu menemui jamaah haji dalam setiap tahunnya.

4) Lebih mengutamakan kepentingan agama daripada kepentingan pribadi.

2. Jelaskan perbedaan rukun dan wajib haji!

Kunci jawaban: Rukun haji adalah ihram, wukuf, tawaf, sa’i, tahalul, dan tertib. Sedangkan wajib haji adalah ihram dari miqat, berhenti di Muzdalifah, melontar Jumrah Aqabah, bermalam di Mina, tawaf wada’, dan tidak melakukan perbuatan yang dilarang.

3. Sebutkan rukun haji!

Kunci jawaban: Rukun haji adalah ihram, wukuf, tawaf, sa’i, tahalul, dan tertib.

Baca Juga: Ini KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 130, Kegiatan 6 Pertanyaan Telaah Kesadaran Membayar Pajak

4. Sebutkan macam-macam cara pelaksanaan ibadah haji!

Kunci jawaban: Haji Ifrad adalah mengerjakan haji terlebih dahulu secara jamaah, setelah selesai baru melaksanakan umroh.

Haji Qiran adalah haji yang menggabungkan ibadah haji dan umroh dan dikerjakan bersamaan saat bulan haji.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x