Cara Pengajuan Akun PPDB Jateng 2023 SMA dan SMK, Siapkan 10 Dokumen Ini Untuk Pendaftaran Online

- 16 Juni 2023, 18:13 WIB
Ilustrasi. Ini dokumen yang disiapkan untuk saftat online PPDB Jatemg 2023.*
Ilustrasi. Ini dokumen yang disiapkan untuk saftat online PPDB Jatemg 2023.* /Freepik.com/@gstudiomagen1

Baca Juga: Ini Surat Pernyataan Kebenaran Dokumen PPDB Jateng 2023, Daftar PPDB Jateng 2023 SMA dan SMK

Adapun cara pengajuan akun PPDB Jateng 2023 SMA dan SMK berdasarkan laman resmi ppdb.jatengprov.go.id antara lain:

1. Siapkan dokumen-dokumen yang diperlukan.

2. Buka laman ppdb.jatengprov.go.id untuk mendaftar.

3. Isi formulir ajuan akun.

4. Lakukan aktivasi akun dengan login menggunakan nomor peserta (NISN) dan password.

5. Untuk melakukan pendaftaran, lanjutkan dengan input data pribadi sesuai alur yang sudah disediakan di laman PPDB.

6. Unggah dokumen persyaratan yang sudah ditentukan.

Baca Juga: Cara Dapat Token dan Cara Aktivasi PPDB Jateng 2023 Online di ppdb.jatengprov.go.id

7. Verifikasi berkas pendaftaran secara langsung ke Satuan Pendidikan SMA Negeri atau SMK Negeri terdekat atau yang dipilih, dengan membawa berkas pendaftaran.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah