35 soal UAS PAS PAI Kelas 3 SD semester 1 serta Kunci jawaban PAI, UAS Agama Islam Kurikulum 2013 Terbaru.

- 4 Desember 2023, 11:23 WIB
Contoh latihan soal uas PAI  Kelas 3  semester 1
Contoh latihan soal uas PAI Kelas 3 semester 1 /pexels.com/Timur Weber/

4.Contoh bentuk kerja keras dalam belajar di bawah ini adalah
Jawaban: Mengerjakan PR.

5.Dalam berbuat baik, selain harus ikhlas dan niat yang tulus kita juga perlu?
Jawaban: Percaya diri.

6.Orang-orang yang rendah diri sama saja dengan...
Jawaban: Meragukan kemampuan diri sendiri.

7.Di mana umat Islam melaksanakan salat berjamaah?
Jawaban: Masjid.

8.Bagaimana bunyi takbiratul ihram?
Jawaban: اللَّهُ أَكْبَر (Allahu Akbar) - Artinya: "Allah Maha Besar."

9.Apa sebutan untuk orang yang mengumandangkan azan?
Jawaban: Muadzin.

Baca Juga: 34 Soal UAS PAI Kelas 5 Semester 1 dan Kunci Jawaban Agama Islam PAS UAS Kurikulum Merdeka 2023

10.Membuang sampah sebaiknya di...
Jawaban: Tempat sampah.

11. ا ت ب ي Huruf-huruf hijaiyah disamping yang bertitik dua adalah...
Jawaban: Ya dan Ta.

12.Allah mustahil bersifat jahlun, jahlun artinya...
Jawaban: Bodoh.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah