Heboh Vaksinasi Covid Wartawan PWI Banyumas, Dari Takut Jarum Suntik Hingga Mendadak Hipertensinya Kumat

- 25 Februari 2021, 16:38 WIB
wartawan menjadi skala prioritas penerima vaksin gelombang ke 2, vaksinasi terhadap salah satu anggota PWI Banyumas  di Puskesmas Purwokerto  Barat Kamis 25 Februari 2021
wartawan menjadi skala prioritas penerima vaksin gelombang ke 2, vaksinasi terhadap salah satu anggota PWI Banyumas di Puskesmas Purwokerto Barat Kamis 25 Februari 2021 /Evi Yanti

Baca Juga: Prediksi Pertandingan Liga Eropa Arsenal Vs Benfica: Mikel Arteta Harapkan Kemenangan untuk Arsenal

Anang yang fotografer  baru melepas pelukan rekannya setelah perawat bilang, “Uwis mas  (sudah mas) sudah disuntik vaksin,” katanya,

Wajah sempat menampakan keheranan karena tidak merasakan sakit ketika disuntik, Menurut Anang tidak sakit  ,  "Bagaimana ya dari kecil sudah takut  suntik. Meski tidak sakit tetap saja ngeri ketika harus disuntik," terangnya.

Namun kepada masyarakat dia tetap berpesan untuk tidak takut divaksin. Karena sangat penting agar corona segara menghilang. “Saya takut tapi  saya beranikan diri," terangnya.

Arbi dari detik.com juga takut jarum suntik namun bagi dia vaksin sangat penting untuk menjaga diri sendiri dan keluarganya. Baginya Jarum suntik telah mengalahkan corona.

Baca Juga: Sudah Daftar Kartu Prakerja Gelombang 12? Berapa Lama Evaluasinya? Cek Disini

Baca Juga: Untuk Mempercepat Proses, Siapkan Hal Ini Saat Menunggu Evaluasi Prakerja Gelombang 12

Hingga  akhir pelaksanaan program vaksin gratis dari pemerintah berjalan lancar. Namun  beberapa wartawan tensi darahnya mendadak naik.

Seperti  Ali dari Radar Banyumas dan Driyanto dari Kedautan Rakyat, Ali  mengaku tidak pernah tensinya naik selalu normal. Driyanto  bahkan harus konsumsi obat penurun tensi agar  bisa vaksinasi.

Namun saat skrining kesehatan, tiba tiba tensi darahnya  dites mendadak naik  dari 110 70 naik menjadi 120  80. Meski tergolong normal ia merasa heran dengan perubahan tersebut. “Apa alat tensinya yang rusak ya,”ujar Ali.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x