Gempa Cilacap Hari Ini, Info Gempa Susulan M 2.6, Sebelumnya Gempa M 4,7 Pengandaran Ikut Getar

- 9 Oktober 2022, 20:07 WIB
gempa getarkan Cilacap gempa susulan hari ini 9 Oktober 2022 terjadi sekitar pukul 13:20:03 dengan kekuatan M 2.6
gempa getarkan Cilacap gempa susulan hari ini 9 Oktober 2022 terjadi sekitar pukul 13:20:03 dengan kekuatan M 2.6 /BMKG Cilacap/

PORTAL PURWOKERTO - Dalam sehari gempa getarkan Cilacap gempa susulan hari ini 9 Oktober 2022 terjadi sekitar pukul 13:20:03 dengan kekuatan M 2.6

Lokasi gempa kedua berada di lokasi 8.37 LS,109.08 BT atau 72 kilometer (km) Tenggara Cilacap dengan kedalaman 9 kilometer atau gempa dangkal.

Sebelumnya Gempa di Cilacap, dengan magnitudo 4.7. pada Minggu, 09 Oktober 2022 sekitar pukul 10.43.41 WIB.

Getaran menyebabkan benda benda bergoyang, namun hingga siang belum ada laporan Kerusakan.

Baca Juga: Info Hari Ini Gempa Cilacap Tektonik M 4.7, Guncang Cilacap Getaran Sampai Kebumen Pengandaran

Warga masyarakat Cilacap mengakui tidak merasakan guncangan gempa yang terletak pada koordinat 8.32° LS; 109.02° BT pusat gempa ada di Laut pada jarak 66 km arah Tenggara Kota Cilacap, Jawa Tengah kedalaman 33 kilometer (km)

Kepala Stageof Sleman Setyoajie Prayoedhie mengatakan,melihat lokasi episenter dan kedalaman hiposentrumnya, gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi dangkal.

Gempa Cilacap terjadi akibat adanya aktivitas subduksi lempeng Indo-Australia terhadap lempeng Eurasia .

Menurutnya getaran dirasakan di daerah Cilacap Kebumen hingga Pangandaran

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x