Amankan Nataru 2024, Ratusan Aparat Cilacap Dikerahkan Ribuan Botol Miras Dimusnahkan

- 23 Desember 2023, 20:45 WIB
Amankan Nataru 2024, Ratusan Aparat Cilacap Dikerahkan Ribuan Botol Miras Dimusnahkan
Amankan Nataru 2024, Ratusan Aparat Cilacap Dikerahkan Ribuan Botol Miras Dimusnahkan /Portal Purwokerto/Ady Purwadi/

PORTAL PURWOKERTO - Untuk mengamankan kegiatan warga Cilacap selama momen Nataru (Natal dan Tahun Baru) 2024, ratusan aparat keamanan dikerahkan menjaga sejumlah titik rawan.

 

Pengamanan Nataru 2024 sudah diawali dengan gelar pasukan, sterilisasi titik rawan hingga pemusnahan ribuan botol miras.

 

Diantara titik rawan yang dijaga aparat selama momen Nataru 2024 adalah Gereja sebagai pusat lokasi kegiatan kaum nasrani.

 

Berikutnya obyek vital, pusat-pusat perbelanjaan, hingga tempat keramaian massa seperti alun-alun baik kabupaten maupun di kecamatan.

 

Jauh sebelum momen ini, dukungan sudah dilakukan jajaran Polresta Cilacap dengan kegiatan razia yang salah satu sasarannya adalah miras (minuman keras).

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x