Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2024? Warga Hindari Ruas Jalan di Banyumas Berikut Ini pada Tanggal Tersebut

- 13 April 2024, 10:59 WIB
Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2024? Warga Hindari Ruas Jalan di Banyumas Berikut Ini pada Tanggal Tersebut
Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2024? Warga Hindari Ruas Jalan di Banyumas Berikut Ini pada Tanggal Tersebut /ANTARA/ Sumarwoto

Wilayah selatan ada persimpangan Patikraja dan Kaliori yang mana kendaraan selalu menumpuk di kedua titik ini setiap tahunnya hingga beberapa ruas kilometer.

Baik persimpangan Patikraja dan Kaliori menjadi titik krusial bagi masyarakat yang akan menuju arah Jakarta atau Bandung dari Wonosobo maupun Jogja.

Kedua jalan itu macet sejak pagi hingga siang, sehingga masyarakat direkomendasikan untuk tidak melalui jalan tersebut pada jam-jam padat.

Sementara di wilayah barat, jalanan yang diprediksi ramai hingga macet adalah ruas jalan menuju Ajibarang.

Demikian informasi puncak arus balik Lebaran 2024 dan ruas jalan di Banyumas yang macet selama periode tersebut.***

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah