Pencairan KJP Plus Juni? Berikut Syarat Mendaftar KJP Plus dan Cara Mengecek Penerima, Ini Manfaatnya

- 6 Juni 2021, 22:28 WIB
Ilustrasi KJP Plus. /KJP DKI Jakarta/
Ilustrasi KJP Plus. /KJP DKI Jakarta/ /

Penerima KJP Plus, tak hanya mendapatkan keringanan dalam membiayai pendidikan, namun juga dapat memanfaatkan bantuan tersebut untuk:

  1. Akses gratis Transjakarta
  2. Akses gratis masuk tempat wisata Ancol, Ragunan, Monas, dan Museum.
  3. Belanja enam jenis pangan murah.

Baca Juga: KJP Plus Tahap 1 Periode Juni 2021 Telah Cair? Begini Cara Mengeceknya

Namun, Pemprov DKI Jakarta meminta agar selama pandemi Covid-19, dana berkala maupun dana rutin yang diterima setiap bulannya lebih diprioritaskan untuk:
- Kebutuhan pangan
- Kebutuhan kesehatan
- kebutuhan pendidikan, termasuk juga menunjang komunikasi pembelajaran jarak jauh.***

 

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: KJP Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x