6 Bantuan Pemerintah yang Masih Diberikan Hingga Akhir Tahun 2021, Simak Daftarnya!

- 29 September 2021, 18:51 WIB
6 Bantuan Pemerintah yang Masih Diberikan Hingga Akhir Tahun 2021, Simak Daftarnya!
6 Bantuan Pemerintah yang Masih Diberikan Hingga Akhir Tahun 2021, Simak Daftarnya! /Renny T Gamzah/Portal Purwokerto

3. Kartu Sembako

Dulunya Kartu Sembako disebut Bantuan Pangan Non Tunai. Untuk pembagiannya sendiri sebesar Rp200.000 kepada 20 juta KPM hingga desember 2021.

Baca Juga: Selamat, Segera Cek Nama BPUM UMKM Bank Aceh Syariah, Klik bit ly Penerima BPUMBNA2021

4. BLT Desa

Berdasarkan sumber kemenkeu.go.id, bantuan Langsung Tunai desa diperpanjang hingga Desember 2021. Penerima manfaat ini yaitu keluarga miskin di desa yang bukan penerima PKH, Kartu Sembako, dan Kartu Prakerja. Besaran jumlah bantuan BLT desa yaitu Rp600.000 perbulan selama 12 bulan.

5. Diskon listrik PLN

Diskon Listrik PLN diperpanjang hingga Desember 2021, dengan anggaran Rp9,49 triliun. Diskon Listrik PLN diberikan kepada pelanggan yang menggunakan 450VA dan 900VA sebanyak 32,6 juta orang.

6. Kartu Prakerja

Kartu Prakerja diperpanjang hingga bulan Desember 2021. Bantuan ini menambah anggaran sebesar Rp10 triliun dan menambah jumlah peserta sebanyak 2,8 juta orang.

Itulah daftar program bantuan pemerintah yang diperpanjang hingga akhir 2021. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x