Bisa Cair Hingga Rp50 Juta, Berikut Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR BRI 2022 Secara Online

- 3 Juli 2022, 18:56 WIB
Bisa Cair Hingga Rp50 Juta, Berikut Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR BRI Online 2022
Bisa Cair Hingga Rp50 Juta, Berikut Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR BRI Online 2022 /Facebook Bank BRI /

PORTAL PURWOKERTO – Simak informasi mengenai syarat dan cara pengajuan pinjaman KUR BRI 2022 secara online, bisa dimanfaatkan sebagai tambahan modal usaha.

KUR BRI menjadi salah satu program pemerintah yang berupa kredit atau pinjaman bersubsidi dengan bunga rendah yang disalurkan melalui bank BRI.

Jika saat ini Anda tengah membutuhkan tambahan modal usaha, atau tengah membutuhkan dana untuk mengembangkan usaha, maka KUR BRI bisa menjadi solusi bagi Anda.

Untuk bisa mengajukan pinjaman KUR BRI, Anda terlebih dahulu harus mengetahui informasi terkait syarat dan cara pengajuan pinjaman KUR BRI.

Baca Juga: KUR Mandiri 2022, Bisa Diajukan oleh TKI dan Pelaku UMKM Produktif! Berikut Syarat dan Cara Pengajuannya

KUR BRI akan sangat pas untuk dijadikan sebagai tambahan modal usaha, lantaran besaran pinjaman yang ditawarkan bisa mencapai nominal Rp50 juta tanpa perlu menggunakan jaminan.

Selain itu, bunga pinjaman dari KUR BRI juga termasuk sangat ringan karena hanya 3 persen per tahun.

Sementara itu, tenor pinjaman KUR BRI juga sangat fleksibel sehingga dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan Anda dalam melakukan pengembalian dana pinjaman.

Pilihan tenor pinjaman KUR BRI mulai dari tenor 12 bulan, 18 bulan, dan 24 bulan.

Halaman:

Editor: Rozak Abidin

Sumber: kur.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x