Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BNI Untuk UMKM, Bunga Rendah dan Cair Rp50 Juta

- 7 September 2022, 10:27 WIB
Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BNI Untuk UMKM, Bunga Rendah dan Cair Rp50 Juta
Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BNI Untuk UMKM, Bunga Rendah dan Cair Rp50 Juta /Reuters/Will Kurniawan

PORTAL PURWOKERTO - Cek syarat dan cara pengajuan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI, bunga rendah, bisa cair hingga Rp50 juta untuk pelaku UMKM.

Dengan naiknya harga BBM dan bahan pangan pokok lainnya menjadikan pelaku UMKM kemungkinan besar sangat membutuhkan modal tambahan untuk usahanya.

Apalagi income para pelaku UMKM sebelumnya juga terdampak pandemi covid-19 dua tahun lalu.

Kondisi keuangan yang belum stabil pasti membuat pelaku UMKM bingung mencari cara agar usahanya tetap berjalan dengan baik.

Tapi apakah ada pinjaman tanpa jaminan untuk modal usaha dengan bunga rendah dan limit kredit cair tinggi untuk UMKM?

Baca Juga: INI Pinjaman Online BRI Langsung Cair ke Rekening, Unduh Aplikasi PINANG dan CERIA, Pinjaman Tanpa Jaminan

Jawabannya ada. Perlu anda ketahui BNI memiliki produk layanan pinjaman tanpa jaminan yang dinamakan Kredit Usaha Rakyat atau biasa disebut KUR BNI.

Badan usaha yang dapat mengajukan pinjaman KUR BNI di antaranya adalah badan usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.

KUR BNI bagaikan angin segar bagi para pelaku UMKM untuk tetap bisa mempertahankan dan mengembangkan usahanya.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah