Ini Cara Cek Nama Penerima Bansos Beras 10 Kg, Cair Februari 2024? Beras CBP Ada di cekbansos.kemensos.go.id?

- 6 Februari 2024, 20:20 WIB
Ini Cara Cek Nama Penerima Bansos Beras 10 Kg, Cair Februari 2024? Beras CBP Ada di cekbansos.kemensos.go.id?
Ini Cara Cek Nama Penerima Bansos Beras 10 Kg, Cair Februari 2024? Beras CBP Ada di cekbansos.kemensos.go.id? /ekon.go.id

PORTAL PURWOKERTO – Ini cara cek nama penerima bantuan sosial (bansos) beras 10 kg, cair Februari 2024? Penerima beras CBP ada atau tidak situs di cekbansos.kemensos.go.id?

Simak informasi penyaluran bantuan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) yang disalurkan per bulan oleh Kementerian Sosial (Kemensos) dan apakah penerima tahun 2023 kembali mendapatkannya pada 2024 ini.

Penerima Bansos Beras 10 Kg 2024?

Pertanyaan penyaluran bansos CBP beras 10 kg kembali naik ke permukaan pasalnya pada bulan Februari ini sudah ada bantuan yang disalurkan kepada masyarakat seperti PKH dan BPNT 2024.

Baca Juga: Bansos Non BPNT 2024, Bantuan Beras 10 Kg Cair Kapan? Pastikan Dapat Surat Ini untuk Jatah Bulan Februari

Kedua bantuan tersebut disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di seluruh wilayah Indonesia yang namanya terdaftar dalam DTKS dan merupakan bantuan reguler yang disalurkan via bank Himbara dan Kantor Pos.

Lalu bagaimana cara mengecek penerima yang mendapatkan bansos beras 10 kg di tahun 2024 ini? Apakah datanya masih sama seperti tahun 2023? Kapan penyalurannya?

Perlu diketahui bahwa penerima CBP tahun ini memiliki perbedaan dengan periode sebelumnya dan ada persyaratan terbaru yang ditetapkan pemerintah dalam penyaluran kali ini.

Penerima bansos beras 10 kg pada tahun 2024 ini berdasarkan data KPM yang diambil dari DTKS dan Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim (P3KE) hal ini menyebabkan penerima CBP 2023 dan 2024 berbeda.

Baca Juga: Penyaluran PKH 2024 Tahap 1 Via Kantor POS Tanggal Segini, KPM Sudah Terima Rp750 Ribu Lewat KKS BNI, BRI

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x