Ini Cicilan KUR BRI 2024 Selama 36 Bulan untuk Plafon Rp55 Juta, Syarat Pinjaman Diajukan via kur.bri.co.id

- 8 Februari 2024, 19:45 WIB
Ini Cicilan KUR BRI 2024 Selama 36 Bulan untuk Plafon Rp55 Juta, Syarat Pinjaman Diajukan via kur.bri.co.id
Ini Cicilan KUR BRI 2024 Selama 36 Bulan untuk Plafon Rp55 Juta, Syarat Pinjaman Diajukan via kur.bri.co.id /Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Berikut ini cicilan KUR BRI 2024 selama 36 bulan atau 3 tahun untuk plafon Rp55 juta, cek juga syarat pinjaman yang diajukan pada kur.bri.co.id. Bisa online rupanya pada periode kali ini.

Tabel cicilan pinjaman kredit usaha rakyat (KUR) dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) ini disajikan dengan simulasi pembayaran sebanyak 12 kali, 18 kali, 24 kali dan 36 kali, mulai dari nominal plafon Rp41 hingga 55 juta.

Simulasi cicilan KUR BRI 2024 ini sebagai gambaran kepada calon debitur saat akan mengajukan kredit ini ke bank, bisa menyesuaikan dengan besar usaha dan kemampuan finansial sehingga pelunasan pinjaman tidak mengalami kendala.

Bank BRI sebagai lembaga keuangan penyalur program KUR pada tahun 2024 ini mendapat jatah sebesar Rp165 triliun dari anggaran Rp300 triliun, yang artinya lebih dari setengah total anggaran itu untuk nasabah BRI.

KUR BRI adalah usaha pemerintah mendukung dan meningkatkan sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melalui tambahan permodalan dengan bunga rendah melalui subsidi dan angsuran panjang hingga 5 tahun.

Baca Juga: Cek Cair Rp15 Juta Pinjaman Online Bukan KUR BRI 2024, Bunga Rendah Tenor 12 Bulan, Cara Daftar Tanpa Jaminan

Sebelum melanjutkan pembahasan pada tabel angsuran, maka berikut syarat dan dokumen yang wajib disiapkan calon debitur saat mengajukan pinjaman KUR dari bank pemerintah ini, mengutip dari laman bri.co.id.

Syarat KUR BRI

- Calon debitur berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah.

- Calon debitur memiliki dokumen identitas seperti KTP, KK

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x