3 Cara Cek Sisa Angsuran KUR BRI yang Mudah dan Tidak Ribet, Siapkan Nomor Kontrak dan KTP

- 12 Februari 2024, 07:51 WIB
Ilustrasi. 3 Cara Cek Sisa Angsuran KUR BRI yang Mudah dan Tidak Ribet, Siapkan Nomor Kontrak dan KTP
Ilustrasi. 3 Cara Cek Sisa Angsuran KUR BRI yang Mudah dan Tidak Ribet, Siapkan Nomor Kontrak dan KTP /Tangkap layar kur.bri.co.id

PORTAL PURWOKERTO - Simak 3 cara cek sisa angsuran KUR BRI yang mudah dan tidak ribet berikut ini. Nasabah pemilik kredit KUR BRI bisa menggunakan 3 cara ini untuk mengetahui berapa sisa cicilan KUR BRI yang harus dibayarkan.

Cara cek sisa angsuran KUR BRI bisa dilakukan secara mudah dan tidak ribet, bahkan nasabah bisa cek angsuran KUR BRI dari rumah.

Bagi Anda yang mengikuti program kredit KUR BRI, maka wajib membayar cicilan KUR BRI sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan. Apabila Anda ingin melunasi cicilan KUR BRI, sebaiknya cari tahu dulu berapa sisa angsuran yang harus Anda bayarkan.

Bank BRI memiliki program Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang diminati oleh masyarakat karena bunganya rendah, yakni hanya 6% per tahun. KUR BRI cocok untuk para pelaku usaha kecil yang ingin mengembangkan bisnisnya menjadi lebih besar.

Baca Juga: KUR BRI 2024 Pinjaman Rp50 Juta dan Simulasi Angsuran KUR BRI Rp 50 Juta Mulai Segini

KUR merupakan program pemerintah untuk meningkatkan akses pembiayaan kepada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Program KUR BRI memiliki jangka waktu yang beragam, mulai dari 12 bulan, 24 bulan, 36 Bulan, hingga 60 bulan.

Kalau Anda ingin melunasi cicilan KUR BRI, Anda bisa dikenakan biaya penalti untuk pelunasan sebelum tanggal jatuh tempo. Biaya penalti pelunasan KUR BRI 2024 sekitar 5-7% dari nilai sisa angsuran.

3 cara cek sisa angsuran KUR BRI

1. Melalui WhatsApp

Anda bisa cek sisa angsuran KUR BRI melalui pesan WhatsApp. BRI menyediakan layanan cek sisa angsuran melalui WhatsApp dengan menghubungi di nomor 08121214017. Anda bisa simpan nomornya terlebih dahulu kemudian kirim pesan permintaan cek sisa angsuran KUR BRI.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x