Lupa Username atau Password BRImo? Jangan Khawatir, Bisa Diatasi Tanpa Datang ke Bank, Berikut Caranya

- 23 April 2024, 09:30 WIB
Lupa Username atau Password BRImo? Jangan Khawatir, Bisa Diatasi Tanpa Datang ke Bank, Berikut Caranya
Lupa Username atau Password BRImo? Jangan Khawatir, Bisa Diatasi Tanpa Datang ke Bank, Berikut Caranya /tangkapan layar bri.co.id

Baca Juga: Anak Dapat THR? Simpan di 3 Tabungan Anak dari BRI BCA dan Bank Mandiri Berikut, Untuk Bekal Dana Pendidikan

3. input pin BRImo

4. masukkan empat digit terakhir nomor HP kamu

5. klik link yang terkirim di SMS

6. lihat username, input OTP yang ada di email

7. selamat verifikasi data lupa username, berhasil.

Untuk yang lupa password, cukup buka aplikasi BRImo dan pilih Lupa Password untuk reset kata sandi terbaru.

Kemudian cukup ikuti langkah yang tersedia di layanan mobile tersebut.

Cara tersebut bisa dicoba, namun bagi yang masih ragu dan lebih suka mendapatkan pengarahan langsung dari petugas BRI, bisa datang ke cabang terdekat.

Itulah cara mengatasi lupa username atau password BRImo tanpa antri dan datang ke cabang.***

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah