Pengertian, Efek Samping dan Apa Bahayanya Jika Mengonsumsi Secara Terus Menerus?

- 27 Juni 2022, 08:08 WIB
Ilustrasi Pengertian, Efek Samping dan Apa Bahayanya Jika Mengonsumsi Secara Terus Menerus?
Ilustrasi Pengertian, Efek Samping dan Apa Bahayanya Jika Mengonsumsi Secara Terus Menerus? /freepik.com/ViDstudio

1. Terganggunya Saraf Utama
Saraf akan terganggu sehingga mengakibatkan kejang-kejang, halusinasi, gangguan kesadaran dan kerusakan syaraf tepi.

Baca Juga: Pelaku Penyerangan Geng Motor di Sawangan Purwokerto Diamankan, 3 Positif Narkoba!

2. Merusak Jantung
Obat-obatan tersebut juga dapat merusak jantung yang mengakibatkan infeksi akut otot jantung dan gangguan peredaran darah.

3. Dapat Terpapar HIV/AIDS Hingga Sebabkan Kematian
Sementara itu penggunaan narkoba melalui suntik memperbesar peluang terkena HIV/AIDS hingga terjadinya kematian.

4. Siklus Haid Tak Teratur
Tak hanya itu, jika pemakai adalah wanita, akan berdampak pada siklus haid yang kurang teratur.

5. Menyerang Kesehatan secara Keseluruhan
Bersiaplah Anda menghadapi dehidrasi akut, halusinasi, dan gangguan kualitas hidup dan terganggunya aktivitas sosial yang membuat Anda tidak dapat melakukan kegiatan sewajarnya jika Anda mengonsumsinya.

Baca Juga: Musisi Berinisial MF yang Tersandung Narkoba adalah Vokalis Sisitipsi?

Demikian pembahasan singkat mengenai, apa itu narkoba serta efek samping dan bahayanya jika mengonsumsinya, masihkah Anda berminat mengonsumsinya.***

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: BNN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x