Koyo Jogja Istimewa Lirik Bahasa Jawa dan Arti Dalam Bahasa Indonesia, Tentang Apa Sebenarnya Lagu Ini?

- 30 Juli 2023, 09:35 WIB
Koyo Jogja Istimewa Lirik Bahasa Jawa dan Arti Dalam Bahasa Indonesia, Tentang Apa Sebenarnya Lagu Ini?
Koyo Jogja Istimewa Lirik Bahasa Jawa dan Arti Dalam Bahasa Indonesia, Tentang Apa Sebenarnya Lagu Ini? /Youtube Darboy Genk

PORTAL PURWOKERTO - Koyo Jogja Istimewa ini liriknya berbahasa Jawa Jogja. Lagu yang dibawakan oleh Ndarboy Genk ini ibarat lagu wajib yang selalu dinyanyikan ketika ada berbagai acara. Mulai dari pesta sekolah, sepanjang jalan Malioboro, hingga di bus-bus pariwisata yang berkunjung ke Jogja.

Koyo Jogja Istimewa memiliki arti seperti Kota Jogja yang istimewa. Ya, Jogja adalah bagian dari provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Keistimewaan Jogja sungguh menjadikan tempat ini salah satu tujuan wisata nusantara hingga internasional.

Nah, tapi apa sebenarnya isi lirik lagu Koyo Jogja Istimewa? Apakah berkisah tentang kota Jogja atau bahkan berbeda sama sekali. Mari simak Koyo Jogja Istimewa yang liriknya berbahasa Jawa Jogja ini dan disertai artinya dalam bahasa Indonesia.

Baca Juga: Berburu Oleh Oleh Khas Jogja, Cocok Bagi Teman, Kerabat, Bos, Hingga Mertua!

Koyo Jogja Istimewa -Ndarboy Genk

Mangan tempe rasane
koyo mangan lawuh sate

Makan tempe rasanya
Seperti makan lauk sate

Senajan sak anane
Sing penting karo kowe

Walaupun seadanya
Yang penting bersama kamu

Ngombe kembang tahu rasane
koyo ngombe susu

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x