Bendungan Engehalde, Lokasi Eril Ditemukan di Bern Swiss, Penantian Ridwan Kamil Berakhir

- 9 Juni 2022, 20:07 WIB
Bendungan Engehalde, Lokasi Eril Ditemukan di Bern Swiss, Penantian Ridwan Kamil Berakhir.*
Bendungan Engehalde, Lokasi Eril Ditemukan di Bern Swiss, Penantian Ridwan Kamil Berakhir.* /Diolah dari Google/

PORTAL PURWOKERTO - Bendungan Engehalde menjadi lokasi Eril Ridwan Kamil atau Emmeril Kahn Mumtadz ditemukan pada Rabu, 8 Juni 2022.

Penantian Kang Emil dan keluarga berakhir sudah dengan ditemukannya Emmeril Kahn Mumtadz di Bendungan Engehalde Swiss.

Kabar ditemukannya Eril yang terseret arus Sungai Aare Bern Swiss menggegerkan masyarakat bukan hanya di tanah air melainkan juga di negara Swiss.

Pada Kamis, 9 Juni 2022, Ridwan Kamil pun terbang ke Swiss setelah adanya kabar ditemukannya Eril di bendungan Engehalde di Bern Swiss.

Baca Juga: UPDATE dari KBRI Bern Tentang Emmeril Kahn Mumtadz Putra Ridwan Kamil, Ketemu!

Melalui konferensi pers secara virtual, KBRI Bern Swiss membenarkan kabar ditemukannya Eril Ridwan Kamil setelah dilakukannya tes DNA.

"Kami mohon doa agar seluruh kepulangan Eril ke Indonesia," kata pihak KBRI.

"Upaya pencarian telah bertemu kepada takdir yang diharapkan yaitu semoga pertemuan kami dengan Eril dalam keadaan yang Allah SWT ridhoi," kata Elpi, paman Eril.

Kabar ditemukannya Eril pun dirilis oleh pihak kepolisian Swiss dalam bahasa Inggris yang diartikan dalam bahasa Indonesia sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x