Apakah Nivea Pro Israel? Produk Israel di Indonesia Menurut MUI, Benarkah Mesin Uangnya Ada di Indonesia?

- 29 November 2023, 10:00 WIB
Apakah Nivea Pro Israel? Produk Israel di Indonesia Menurut MUI, Benarkah Mesin Uangnya Ada di Indonesia?
Apakah Nivea Pro Israel? Produk Israel di Indonesia Menurut MUI, Benarkah Mesin Uangnya Ada di Indonesia? /Unsplash/ Nataliya Melnychu

PORTAL PURWOKERTO - Apakah Nivea pro Israel? Produk Israel yang bisa ditemukan di Indonesia menurut MUI, benarkah mesin uangnya ada di Indonesia?

Produk-produk yang diduga pro dan berafiliasi dengan Israel dikabarkan beredar luas di Indonesia dan masyarakat mulai meradang dengan mulai menyortirnya.

Apakah Nivea Pro Israel?

Kata kunci Nivea pro Israel atau tidak, muncul di kolom pencarian karena masyarakat mulai berbenah dengan mengecek produk yang digunakannya satu per satu.

Baca Juga: Cokelat Cadbury dari Israel? Sejarah Pionir Cokelat Bar yang Ikonik dengan Warna Ungu, Produk Asli Mana?

Nivea sendiri merupakan produk yang berumur lebih dari 100 tahun dan sejarah Nivea terbagi menjadi tiga yaitu 1911-1949, 1950-1984 serta 1985 sampai sekarang.

Nivea kini memiliki kantor pusat di Hamburg Jerman dan telah mendirikan di laboratorium di Asia serta Amerika Latin sehingga produk ini dikhususkan untuk segala jenis kulit.

Nivea bermula dari inovasi Dr Oscar Troplowitz, apoteker sekaligus wirausahawan yang mengembangkan Eucerit dalam produknya dan nama Nivea diambil dari kata Latin nix (salju) dan nivis (salju).

Eucerit ditemukan oleh Dr Isaac Lifschütz, salah satu pendiri Nivea, hingga kemudian krim perawatan kulit ini diekspor ke seluruh dunia.

Baca Juga: Mama Lemon Produk Israel atau Bukan? Sabun Cuci Piring Tidak Masuk Fatwa MUI Boikot Produk Berafiliasi Israel

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x