Lagu Indonesia Raya 3 Stanza, Yang Diciptakan WR Supratman, Contoh Teks Lagu

- 17 Agustus 2021, 11:05 WIB
Lagu Indonesia Raya Diciptakan WR Supratman, Lagu Kebangsaan Diperdengarkan  Pertama Kali  Konggres Pemuda II
Lagu Indonesia Raya Diciptakan WR Supratman, Lagu Kebangsaan Diperdengarkan Pertama Kali Konggres Pemuda II /Tangkapan layar laman resmi kemdikbud.go.id/

 

PORTAL PURWOKERTO - Lirik lagu Indonesia Raya yang Diciptaan Wage Rudolf Supratman atau WR Supratman. Lagu kebangsaan Indoenesia  Raya memiliki 3 stanza

Lagu Kebangsaan Indonesia Raya diperdengarkan pertama kali saat Konggres Pemuda II pada 28 Oktober 1928.

Saat itu  Lagu Indonesia Raya secara resmi perdengarkan  pada Kongres Pemuda II. W.R. Supratman mengumandangkan dengan menggunakan biola, saat istirahat rapat  Kongres.

W.R Supratman  menampilkan lagu Indonesia Raya tersebut secara instrumental. Agar tidak dilarang oleh orang Belanda yang juga hadir dalam Konggres. 

Melalui Kongres Pemuda II ini kemudian lagu Indonesia Raya dijadikan sebagai lagu kebangsaan Indonesia.

Lagu Indonesia Raya menjadi lagu kebangsaan artinya, lagu yang diakui menjadi suatu lagu resmi dan menjadi simbol suatu negara.

Lagu kebangsaan dapat membentuk identitas nasional suatu negara dan dapat digunakan sebagai ekspresi dalam menunjukkan nasionalisme dan patriotisme.

Lagu kebangsaan bisa diakui oleh konstitusi, undang-undang, ataupun tanpa hukum resmi dari pemerintah yang mengatur dan hanya berdasar pada konsesi masyarakat saja.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x