Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 12 Halaman 104 105 106: Add the Suffix, Is It a Verb or a Noun

6 November 2023, 16:05 WIB
Kunci jawaban bahasa inggris kelas 12 halaman 104, add the suffix.* /Portal Purwokerto/Kemdikbud

PORTAL PURWOKERTO- Kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 104 dan halaman 105 membahas tugas Grammar Review soal add the suffix dan is it a verb or a noun.

Kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 104 105 ini terbagi atas dua sesi yakni perubahan kata kerja atau verb menjadi kata benda noun, dan fill the blanks apakah menggunakan verb atau noun.

Pembahasan kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 104 105 ini merupakan kolaborasi dengan Hening Prihatini, S.Pd.

Untuk mengetahui jawaban Grammar Review pada kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 104, para siswa diharapkan memahami arti masing-masing kata.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 12 Halaman 103 104, Vocabulary Exercise Fill in the Blanks

Begitu pula dengan kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 105 tentang fill the blanks dengan verb atau noun.

Arti kata tugas grammar review

Terdapat 10 kata kerja atau verb dalam bahasa Inggris pada tugas tersebut yakni incorporate, pollute, exhibit, represent, replicate, create, promote, donate, contribute, dan produce.

Yang memiliki arti masing-masing yakni menggabungkan, mencemari, memamerkan, mewakili, meniru, membuat, mempromosikan, menyumbang, berkontribusi, dan menghasilkan.

Masing-masing kata tersebut dapat dirubah menjadi kata benda atau noun dengan menambahkan akhiran -ion. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 125, Menemukan Pandangan Pengarang Ronggeng Dukuh Paruk

Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 12 Halaman 104

Grammar review perubahan 10 kata kerja menjadi kata benda:

1. incorporation
2. pollution
3. exhibition
4. representation
5. replication
6. creation
7. promotion
8. donation
9. contribution
10. production

Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 12 Halaman 105

Kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 105 106, is it a verb or a noun.* Kemdikbud

Berikut jawaban apakah menggunakan kata kerja atau kata benda dalam 8 pertanyaan tersebut:

1. contribute, contribution
2. replicates, replication
3. promote, promotion
4. incorporates, incorporation
5. exhibition, exhibit
6. pollute, pollution
7. create, creation
8. donation, donates

Disclaimer: kunci jawaban bahasa Inggris kelas 12 halaman 104 105 106 bukanlah jawaban mutlak. Portal Purwokerto tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.***

Editor: Hening Prihatini

Tags

Terkini

Terpopuler