Ceritakan Fenomena Alam Angin Muson di Indonesia, Pada Bulan Apakah Musim Kemarau Terjadi di Indonesia?

- 29 Juli 2021, 08:42 WIB
Ceritakan Fenomena Alam Angin Muson di Indonesia, Pada Bulan Apakah Musim Kemarau Terjadi di Indonesia?
Ceritakan Fenomena Alam Angin Muson di Indonesia, Pada Bulan Apakah Musim Kemarau Terjadi di Indonesia? /WAG Badung Siaga Bencana/

PORTAL PURWOKERTO – Dapatkah kamu ceritakan fenomena alam angin muson di Indonesia? Bagaimana pengaruhnya dengan musim di tanah air karena perubahan angin tersebut?

Berikut sekilas penjelasan ceritakan fenomena alam angin muson di Indonesia yang dilansir dari laman situs Sumber Belajar Kemendikbud.

Tahukah kamu bahwa angin muson yang bertiup di Indonesia ada dua yakni angin muson barat dan angin muson timur? Simak terkait ceritakan fenomena alam angin muson di Indonesia.

Menurut laman situs tersebut,di Indonesia, perubahan angin muson terjadi setiap 6 bulan setiap tahunnya yang dinamakan angin muson barat dan angin muson timur.

Pada bulan Oktober hingga April, bertiup angin muson yakni muson barat yang basah sehingga membawa musim penghujan. Lalu, pada bulan apakah musim penghujan terjadi di Indonesia?

Baca Juga: Apakah Kenampakan Alam Itu? Apakah Kenampakan Buatan Itu? Contoh Kenampakan Alam dan Buatan

Jawaban untuk pertanyaan tersebut yakni bulan Oktober hingga April karena bertiup angin muson barat.

Pada bulan Mei hingga September bertiup angin muson timur yang bersifat kering yang menyebabkan musim kering atau musim kemarau di Indonesia.

Lalu, pada bulan apakah musim kemarau terjadi di Indonesia? Jika menurut tiupan angin muson, musim ini terjadi pada bulan Mei hingga September karena pada bulan-bulan tersebut bertiup angin muson timur.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Sumber Belajar Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x