Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, Tut Wuri Handayani, Apa Arti dari Semboyan Ki Hajar Dewantara

- 8 November 2021, 08:59 WIB
Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, Tut Wuri Handayani, Apa Arti dari Semboyan Ki Hajar Dewantara
Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, Tut Wuri Handayani, Apa Arti dari Semboyan Ki Hajar Dewantara /Dokumentasi Kemendikbud

Ki Hajar Dewantara lahir pada 2 Mei 1889 di Yogyakarta dan dinobatkan menjadi Bapak Pendidikan di Indonesia .

Jasanya dalam bidang pendidikan di Indonesia bahkan membuat hari lahirnya, 2 Mei diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional.

Baca Juga: Buatlah Ringkasan Informasi Penting dari Teks Ki Hajar Dewantara Menggunakan Bahasamu Sendiri!

Selain seorang pendidik, Ki Hajar Dewantara juga merupakan Menteri Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan pertama di Indonesia setelah Indonesia merdeka.

Disclaimer: Kunci jawaban ini adalah panduan dasar mengerjakan soal. Siswa dan orang tua dapat memberikan penjelasan berbeda. Portal Purwokerto tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, Tut Wuri Handayani, yaitu di depan memberi contoh, di tengah memberi semangat, dan di belakang memberi dorongan adalah semboyan dari Ki Hajar Dewantara yang merupakan semboyan dunia pendidikan di Indonesia.*** 

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah