Jam Berapa Pengumuman PPDB Jatim 2023 Jalur Afirmasi SMA SMK Hari Ini, 23 Juni 2023?

- 23 Juni 2023, 04:39 WIB
Pengumuman PPDB Jatim 2023 Jalur Afirmasi SMA SMK jam berapa Hari Ini, 23 Juni 2023, PPDB Jatim 2023 tahap 1.*
Pengumuman PPDB Jatim 2023 Jalur Afirmasi SMA SMK jam berapa Hari Ini, 23 Juni 2023, PPDB Jatim 2023 tahap 1.* /Portal Purwokerto/Freepik/Tirachardz

PORTAL PURWOKERTO- Pengumuman PPDB Jatim 2023 jalur afirmasi SMA dan SMK jam berapa dibagikan online hari ini, 23 Juni 2023? Cek hasil seleksi di ppdbjatim.net.

Pengumuman hasil seleksi PPDB Jatim 2023 tahap 1 jenjang SMA dan SMK ini diperuntukkan para pendaftar jalur afirmasi, jalur perpindahan kerja orang tua dan jalur prestasi lomba.

Melansir ppdbjatim.net, pengumuman hasil PPBD Jatim 2023 tahap 1 jalur afirmasi SMA dan SMK ini dibuka selama 2 hari mulai tanggal 23 Juni 2023, jam berapa diunggah di situs resminya?

Simak info selengkapnya mulai jam berapa pengumuman PPDB Jatim 2023 jalur afirmasi tahap 1 hingga cara melihat daftar nama hasil seleksi PPDB Jatim 2023 tahap 1 SMA dan SMK. 

Baca Juga: Cara Menghitung Rata-Rata Nilai PPDB Jatim 2023 SMA SMK, Pahami Perhitungan Rerata Nilai Akhir untuk Pendaftar

Jam Berapa Pengumuman hasil PPDB Jatim 2023 tahap 1 dibagikan?

Terdapat 5 jalur pendaftaran proses ppdb di Jawa Timur untuk jenjang sekolah menengah atas dan sekolah menengah kejuruan ini. Terbagi atas 5 tahap dengan pengumuman hasil seleksi tahap 1 pada hari ini, 23 Juni 2023.

Dikutip dari situs resminya, pengumuman hasil seleksi tahap 1 jalur afirmasi, perpindahan kerja tua dan jalur prestasi lomba diumumkan mulai pukul 08.00 WIB secara online. 

Para pendaftar dapat mengakses situs PPDBjatim.net untuk memantau hasil seleksi tahap 1 yang dibagikan oleh pihak penyelenggara yakni Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur. 

Cara Melihat Hasil PPDB Jatim 2023 Tahap 1 Lewat HP

Berikut dibagikan Cara cek daftar nama hasil seleksi PPDB Jatim 2023 tahap 1 yang mungkin bisa membantu para pembaca:

Baca Juga: Jadwal PPDB Jatim 2023 dan Cara Pengambilan PIN Jenjang SMA SMK Hari Ini

1. Akses link ppdbjatim net untuk mengetahui hasil seleksi jalur afirmasi dan 2 jalur lainnya lewat HP Anda. 

2. Pastikan jaringan internet stabil agar memudahkan mengecek daftar nama lolos seleksi PPDB Jatim hari ini

3. Di halaman utama, klik titik tiga di pojok kanan atas. Cari opsi Pengumuman 

4. Klik dan masuk ke halaman. Klik Tahap 1 maka akan didirekso ke Pengumuman hasil PPDB Jatim 2023 jalur afirmasi, perpindahan kerja orang tua dan jalur prestasi lomba. 

5. Ikuti langkah berikutnya yang terpampang di layar guna mengetahui siapa saja masuk SMA dan SMK yang dituju. 

Demikian terkait jam berapa dan cara melihat hasil seleksi PPDB Jatim 2023 tahap 1 jalur afirmasi SMA dan SMK hari ini, 23 Juni 2023.***

 

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x