Potensi Tsunami 20 Meter Selatan Jawa, Ganjar: Mengkhawatirkan Jika Benar Terjadi

- 28 Desember 2020, 14:10 WIB
ilustrasi foto gelombang pasang atau rob menerjang pantai selatan Cilacap Jawa Tengah  memporakporandakan Pantai Sodong dok BPBD Cilacap
ilustrasi foto gelombang pasang atau rob menerjang pantai selatan Cilacap Jawa Tengah memporakporandakan Pantai Sodong dok BPBD Cilacap /

Sebagai informasi, bulan September lalu hasil riset para peneliti Institut Teknologi Bandung (ITB) terkait adanya potensi tsunami 20 meter di selatan Jawa viral dan ramai diperbincangkan masyarakat.

 Hasil riset yang telah diterbitkan dalam jurnal Nature Scientific Report pada 17 Desember 2020, tersebut dianggap mengkhawatirkan jika benar-benar terjadi nantinya. Ganjar dalam beberapa kesempatan juga memastikan bahwa potensi ini harus dihadapi dan proses mitigasi terus dilakukan oleh pihaknya.***

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah