Wisata Green Canyon di Kabupaten Pangandaran, Telusuri Sungai Nikmati Gemerciknya Air

- 1 Maret 2022, 07:19 WIB
isata Green Canyon di Kabupaten Pangandaran, Telusuri Sungai Nikmati Gemerciknya Air
isata Green Canyon di Kabupaten Pangandaran, Telusuri Sungai Nikmati Gemerciknya Air /  tourism.pangandarankab.go.id

Letak wisata Green Canyon berada di Desa Kertayasa, Kecamatan Cijulang, Kabupaten Pangandaran.

Baca Juga: Tak Hanya Pantai Pangandaran, Tempat Wisata Ancol hingga Pantai Anyer Dipadati Pengunjung, Ini Kata Warga

Wisata ini menyuguhkan pesona alam, diantaranya Gua Cukang Taneuh, Batu Tengah, Batu Payung dan Pemandian Putri.

Untuk menikmati Green Canyon, wisatawan dapat melakukannya dengan berbagai cara. Anda dapat menikmatinya dengan menaiki perahu, berenang, body rafting, terjun ke dalam air dan dapat menjelajahi tebing bagi Anda yang menyukai tantangan yang memacu adrenalin.

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Pangandaran, menyarankan untuk berkunjung ke Green Canyon adalah musim kemarau, karena ketika musim hujan turun maka debit air sungai akan naik.


Daya tarik wisata yang menakjubkan, atraksi wisata yang unik, keragaman budaya dan kearifan lokal menjadikan kabupaten Pangandaran menjadi tujuan utama wisata alam di Jawa Barat.***

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: tourism.pangandarankab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah