4 Fakta Dibalik Greenhouse Melon Cilongok Banyumas, Dibangun Dengan Hasil Korupsi Bansos Purwokerto

- 18 Maret 2021, 11:32 WIB
Ilustrasi greenhouse.
Ilustrasi greenhouse. /Photo by Mark Stebnicki from Pexels

PORTAL PURWOKERTO - Greenhouse melon di Cilongok, Banyumas kini jadi mencuat sejak diketahui dibangun menggunakan dana dari korupsi bansos di Purwokerto.

Greenhouse melon ini ternyata sudah dibangun, namun belum sempat beroperasi.

Greenhouse melon di Banyumas tersebut diduga menghabiskan dana ratusan hingga miliaran rupiah. Sebab dana bansos yang dikorupsi oleh AM dan MT adalah Rp2,1 Miliar.

Baca Juga: Kejari Purwokerto Sita Rp470 Juta, Salah Satu Bukti Dugaan Korupsi Bansos JPS Kemnaker

Sebelumnya diberitakan, dua warga Cilongok yakni AM dan MT menjadi tersangka kasus korupsi bansos di Purwokerto.

Keduanya membangun kelompok beranggotakan 48 orang dan mengambil dana bantuan untuk kelompok saat waktu pencairan tiba.

Berikut fakta yang telah dirangkum Portal Purwokerto terkait Greenhouse Melon di Cilongok:

Baca Juga: Korupsi Bansos Purwokerto Digunakan Untuk Greenhouse Melon, Negara Rugi Rp2,1 Miliar

1. Berlokasi di Desa Sokawera, Cilongok

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x