Ngeri, Petasan 5,5 Kg Meledak di Gandrungmangu Cilacap, Dua Rumah Rusak Parah

- 1 Mei 2021, 00:47 WIB
Aparat keamanan mengecek rumah di Gandrungmangu yang hancur akibat ledakan petasan seberat 5,5 kg, Jumat, 30 April 2021 sore.
Aparat keamanan mengecek rumah di Gandrungmangu yang hancur akibat ledakan petasan seberat 5,5 kg, Jumat, 30 April 2021 sore. /dok Kodim 0703 Cilacap

PORTAL PURWOKERTO - Ledakan besar terjadi di Desa Sidaurip Kecamatan Gandrungmangu Cilacap pada Jumat, 30 April 2021, pukul.15.30 WIB.

Ledakan ini diketahui akibat petasan seberat 5,5 kg yang meledak.

Akibatnya, dua rumah milik Bani Dohan (29) dan Tasimin (50) warga Dusun Gebangsari RT 5 RW 7 Desa Sidaurip Kecamatan Gandrungmangu hancur.

Tembok dan atap rumah hancur, hanya tersisa rangka. Meskipun masih ada tembok yang kokoh berdiri.

Baca Juga: Nekat Mudik ke Cilacap Bakal Dikarantina di Masing-Masing RT, Sekda: Lebih Efektif

Baca Juga: Polisi Lakukan Olah TKP Ledakan Petasan di Gandrungmangu Cilacap, Ini Dugaan Penyebabnya!

Meakipun demikian tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Karena dua rumah itu dalam keadaan kosong, tidak berpenghuni.

Atas kejadian ini warga segera dilaporkan kepada Aparat Kepolisian Polsek dan Koramil 10 Gandrungmangu.

Babinsa Gandrungmangu, Sertu Indra Rismanta mengatakan jika kejadian tersebut terjadi sekitar 15.30 WIB.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Pendim 0703 Cilacap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x